Peduli Keselamatan Berkendara, Total Oil Indonesia Gelar Safe Riding Clinic 2016

Rabu, 04 Mei 2016 - 14:35 WIB
Peduli Keselamatan Berkendara,...
Peduli Keselamatan Berkendara, Total Oil Indonesia Gelar Safe Riding Clinic 2016
A A A
BEKASI - PT Total Oil Indonesia (TOI) kembali menggelar Safe Riding Clinic kepada para siswa SMA Marsudirini Kota Bekasi. Hal ini dilakukan mengingat tigginya angka kecelakaan lalu lintas yang dialami para remaja di Indonesia.

Sebagai informasi selama periode Februari - Maret 2016, Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mencatat pelanggaran lalu lintas terbanyak dilakukan oleh kalangan pelajar dengan jumlah sebanyak 62.982 kasus pelanggaran.

Berbeda dengan tahun sebelumnya, kampanye edukatif kali ini diselenggarakan di tiga titik guna menjangkau lebih banyak kaum remaja. Hal ini dilakukan seiring pesatnya pertumbuhan kendaraan bermotor di Jakarta dan sekitarnya.

"Pengadaan edukasi bagi para remaja merupakan hal yang sangat penting mengingat pertumbuhan kendaraan bermotor yang tumbuh berkisar 12% pertahun. Bahkan berdasarkan data dari Polda Metro Jaya, kecelakaan kendaraan roda dua mencapai hampir 75%," ujar VP - Retail dan Marketing PT TOI, Christoper Kasidi, saat acara Safe Riding Clinic, di Bekasi, Rabu (4/5/2016).

Dirinya menambahkan, dengan kondisi jalanan yang semakin padat, keselamatan berkendara sering kali di kesampingkan oleh para first time riders. Kami ingin berbagi kepada para remaja tentang bagaimana berkendara yang aman di jalan raya.

Dalam kegiaatan ini, para siswa dibekali ilmu seputar cara berkendara yang baik dan benar. Selain diterangkan melalui sebuah presentasi, para siswa juga di ajak langsung dalam kegiatan sharing seassion dan games safe riding challenge.
(dol)
Berita Terkait
Total Tutup Bisnis SPBU...
Total Tutup Bisnis SPBU di Indonesia, Apa Kabar Persaingan Usaha?
Dukung Mandatori B35,...
Dukung Mandatori B35, Pana Oil Edukasi Pengguna dari Sektor Tambang
PT Migas-KSO Foster...
PT Migas-KSO Foster Oil Perbaiki Rutilahu dan Normalisasi Saluran Air di Bekasi
KSO Foster Oil dan PT...
KSO Foster Oil dan PT Migas Bangun Crossing Saluran Air di Kota Bekasi
Cara Federal Oil Jangkau...
Cara Federal Oil Jangkau Konsumen di Seluruh Indonesia
Didukung Base Oil Murni...
Didukung Base Oil Murni dan LOBP, Pana Oil Produksi Pelumas Berkualitas di Dalam Negeri
Berita Terkini
Audi Kenalkan Supercar...
Audi Kenalkan Supercar Bermesi Diesel, Segini Tenaganya
52 menit yang lalu
AS Umumkan Tarif Baru...
AS Umumkan Tarif Baru Mobil Buatan Luar Negeri Termasuk Indonesia
3 jam yang lalu
Aksi Anti Tesla Meluas,...
Aksi Anti Tesla Meluas, Keamanan Pemilik dan Karyawan Semakin Terancam
6 jam yang lalu
BMW F 450 GS Concept...
BMW F 450 GS Concept Mulai Dibedah sebelum Dijual Bebas
7 jam yang lalu
Porsche Luncurkan Proyek...
Porsche Luncurkan Proyek Percontohan Daur Ulang Baterai Tegangan Tinggi
9 jam yang lalu
Seragam Baru Teknisi...
Seragam Baru Teknisi Suzuki: Bukan Sekadar Ganti Baju, Tapi Revolusi Layanan Purna Jual!
1 hari yang lalu
Infografis
Iran Gelar Parade Angkatan...
Iran Gelar Parade Angkatan Laut 3.000 Kapal untuk Bela Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved