Fitur Keamanan pada Setiap Mobil MG Bukan Main-Main

Senin, 15 Februari 2021 - 02:02 WIB
loading...
Fitur Keamanan pada...
Mobil Morris Garage MG ZS . FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - MG ZS dan MG HS , yang telah memenuhi standar keamanan internasional dengan lolos uji Euro NCAP (European New Car Assessment Program) dan ANCAP (Australasian New Car Assessment Program), namun juga seluruh model yang diedarkan di negara-negara lain.

Penerapan standar keamanan dan keselamatan telah diterapkan MG sejak beberapa dekade silam, menjadikannya manufaktur kendaraan roda empat yang tidak hanya khas Inggris, namun juga begitu akrab dengan kecepatan dan kualitas keamanan.



Baru-baru ini pemerintah membuat kebijakan baru terkait kewaspadaan terhadap keselamatan berkendara dengan menerbitkan peraturan Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Nomor: KP.972/AJ.502/DRJD/2020 tentang Fasilitas Tanggap Darurat Kendaraan Bermotor. Kini, mulai Januari 2021, setiap pembelian kendaraan MG akan dilengkapi dengan alat pemadam api ringan (APAR).

APAR ini difungsikan sebagai pertolongan pertama jika terjadi kecelakaan dan memerlukan tindakan pemadaman api. Ini adalah upaya terkini MG dalam mewujudkan pengalaman berkendara yang aman dan nyaman.

Menjelaskan lebih lanjut terkait komitmen MG terhadap keselamatan para pelanggannya, Arief Syarifudin selaku Marketing & PR Director MG Motor Indonesia mengatakan,

“Arahan dari pemerintah ini sejalan dengan komitmen MG dalam mewujudkan pengalaman berkendara yang aman. Karena bagi MG, di samping desain dan fitur-fitur mewah, kepuasan pengalaman berkendara juga harus terpenuhi dari sisi keamanan dan keselamatan, karena keunggulan itulah yang pada akhirnya mampu menjadikan mobil MG digemari jutaan orang selama hampir seratus tahun di seluruh dunia. Di Indonesia sendiri, inilah cara kami meredefinisi ekspektasi dan kepuasan berkendara penggemar otomotif dan seluruh pelanggan MG di Tanah Air.”

Beberapa dekade silam, MG sempat menggunakan slogan Safety Fast! Untuk mengilustrasikan seberapa cepat namun aman setiap mobilnya. Di kemudian hari slogan tersebut berevolusi menjadi Brit Dynamic yang kita kenal hari ini—sebuah standar yang senantiasa dipenuhi MG dalam memproduksi seluruh model mobilnya.

Dibekali berbagai fitur keselamatan yang begitu menjanjikan, memberikan siapapun yang mengendarainya sebuah pengalaman berkendara berkelas tinggi. Seiring berkembangnya zaman, berbagai inovasi dan terobosan pun terus dilakukan guna memastikan bahwa produk MG tidak hanya menawarkan sarana mobilisasi yang penuh gaya, namun juga penuh rasa aman dibekali sejumlah fitur keselamatan yang unggul.



Sebut saja MG HS, SUV MG yang meraih predikat “Double Five-star” karena sukses memenuhi rating bintang lima dari pemeringkat keselamatan Euro NCAP dan ANCAP berkat dukungan lebih dari 25 fitur keselamatannya. Yang terbaru adalah rating bintang lima dari ASEAN NCAP yang diraih MG ZS pada Desember 2020 lalu setelah melalui uji tabrak dan menunjukkan kemampuannya dalam memberikan perlindungan bagi pengemudi maupun penumpang hingga 90%.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
Hyundai IONIQ 9, SUV...
Hyundai IONIQ 9, SUV Listrik Berteknologi Canggih dan Jangkauan Panjang
Mazda Bergeser ke Pasar...
Mazda Bergeser ke Pasar Premium, Nasib Miata di Ujung Tanduk?
Spesifikasi Mobil LIstrik...
Spesifikasi Mobil LIstrik Murah Toyota bZ3X yang Dijual Rp200 Jutaan
Skoda Octavia vRS Jadi...
Skoda Octavia vRS Jadi Mobil Pemburu Kejahatan Polisi Inggris
Volvo ES90 Dipekenalkan,...
Volvo ES90 Dipekenalkan, Mobil Crossover Listrik Berfitur Canggih
Lama Jualan di Indonesia,...
Lama Jualan di Indonesia, Chery Belum Bisa Bangun Pabrik
BYD Berencana Bangun...
BYD Berencana Bangun Pabrik Ketiga di Eropa, Ini Tujuannya
Toyota Pastikan Akan...
Toyota Pastikan Akan Mempertahan Mobil Bertransmisi Manual
Rekomendasi
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
Prabowo: Pendidikan...
Prabowo: Pendidikan yang Bagus Perlu Uang, Bukan dengan Omon-omon
Budaya Malu Korupsi...
Budaya Malu Korupsi Terkenal di Jepang, Mengapa Indonesia Tak Bisa Meniru?
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
5 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
13 jam yang lalu
Infografis
Denmark Ancam Greenland...
Denmark Ancam Greenland Setiap Kali Isu Kemerdekaan Muncul
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved