Deretan Motor Brad Pitt yang Punya Sejuta Kenangan dengan Angelina Jolie

Sabtu, 04 Desember 2021 - 09:44 WIB
loading...
Deretan Motor Brad Pitt...
Dereta motor koleksi Brad Pitt yang punya kenangan tersendiri dengan Angelina Jolie. FOTO/ IST
A A A
NEW YORK - Perceraian Angelina Jolie dan Brad Pitt tahun 2016 silam tentunya mengagetkan semua pihak. Pasangan yang telah hidup bersama selama 12 tahun ini, harus bercerai dan meninggalkan beberapa kenangan manis diantaranya koleksi motor ini.

Perceraian ini tentunya sungguh menyakitkan bagi keduanya pasalnya pasangan Brad Pitt dan Angelina Jolie ini dikenal romantis.


Misalnya pada ulang tahun Angelina Jolie ke-35, Brad Pitt pernah memberi kejutan dengan menghadiahi kado sebuah sepeda motor MV Agusta terbaru berwarna merah di rumahnya di Los Feliz, California. Selain MV Agusta masih banyak lagi segudang motor yang menghiasi perjalanan cinta mereka berdua. Berikut jejeran sepeda motor tersebut:

1. MV Agusta Brutale 800

Autovolutions mencatat Model MV Agusta yang diberikan ke bintang film Tomb Rider ini disinyalir adalah model Brutale. "Saya tidak yakin berapa cc itu. Tapi saya dapat memberitahu bila kado itu adalah motor yang tepat dan kuat," kata Jolie.

Saat itu Jolie mengaku pernah memiliki sebuah sepeda motor tahun lalu. "Tapi saya tidak pernah memiliki sebuah motor untuk waktu yang lama," ujar Jolie

MV Agusta yang dimaksud tak lain adalah Brutale 800. Secara teknis, motor ini mengemas mesin tiap silinder, 4-tak, 12 katup, DOHC yang sanggup memproduksi tenaga 116 TK pada 11.500 rpm dan torsi 83 Nm pada 7.600 rpm.

2. Ducati 1199 Superleggera

Brad Pitt juga punya motor Ducati 1199 yang hanya diproduksi 500 unit ini. Motor ini dikabarkan sering digunakan Brad untuk membonceng Jolie disaat untuk mengisi waktu luang mereka.

Berat motor sport eksklusif ini hanya 155 kg, karena rancang bangunnya menggunakan material yang super ringan yaitu titanium, magnesium dan carbon fiber.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rekomendasi Oli Bagus...
Rekomendasi Oli Bagus untuk Yamaha Mio Karbu, Mana yang Terbaik?
Yamaha GEAR ULTIMA Diluncurkan,...
Yamaha GEAR ULTIMA Diluncurkan, Ini Fitur Pembeda dengan Skutik Lain
Yamaha GEAR ULTIMA Diluncurkan,...
Yamaha GEAR ULTIMA Diluncurkan, Ini Spek Mesinnya
BMW Motorrad Dikabarkan...
BMW Motorrad Dikabarkan Ingin Membeli KTM
Ini Motor di IIMS 2025...
Ini Motor di IIMS 2025 yang Bikin Pemakainya Ganteng Maksimal
3 Motor dengan Harga...
3 Motor dengan Harga Rp1 Miliar Lebih yang Bisa Dibeli di IIMS 2025
QJMotor AX200S Siap...
QJMotor AX200S Siap Bikin Yamaha Aerox Turbo Ngos-ngosan
Gendong Mesin Granturismo...
Gendong Mesin Granturismo V4, Ducati XDiavel Versi 2025 Diperkenalkan
BMW Siapkan Mesin V8...
BMW Siapkan Mesin V8 untuk Pasar Timur Tengah dan Amerika
Rekomendasi
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
6 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
Akhirnya, Ukraina Sepakati...
Akhirnya, Ukraina Sepakati Gencatan Senjata 30 Hari dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved