Perombakan Raja Gurun Peugeot DKR16 Lebih Bertenaga

Selasa, 22 September 2015 - 21:59 WIB
Perombakan Raja Gurun...
Perombakan Raja Gurun Peugeot DKR16 Lebih Bertenaga
A A A
SOCHAUX - Hal baru dilakukan oleh Peugeot dengan membuat perubahan DKR16 yang tampil dengan lebih besar dan lebih bertenaga. Bila dibanding pendahulunya, mobil untuk rally Dakar 2016 lebih panjang 200 mm serta lebih lebar 200mm.

Begitu juga dengan tinggi mengalami pengurangan namun pihak Peugeot tidak menyebutkan secara rinci. Seperti dilansir dariworldcarfans, Selasa, (22/9/2015), meskipun lebih memanjang, tetapi overhang bagian depan dan belakang benar-benar diperhitungkan.

Pihak Peugeot Sport menyatakan telah meningkatkan kemampuan mobil untuk menanggulangi hampir semua jenis medan. Serta memiliki downforce yang lebih seimbang antara depan dan belakang berkat hood yang telah direvisi dan asupan udara roof-mounted.

Perubahan suspensi juga telah dilakukan modifikasi dan DKR16 2008 sangat membanggakan dengan distribusi berat yang optimal dengan roda magnesium one-piece baru lebih ringan dari Michelin.

Para insinyur Peugeot Sport membenamkan mesin twin-turbodiesel V6 3.0-liter dan berhasil meningkatkan output dari 340 bhp (254 kW) sampai 350 bhp (261 kW) dan torsi maksimum 800 Nm (£ 591-ft). Mobil ini masih digerakkan oleh dua roda yang mendapat kekuatan melalui longitudinal-mounted 6-speed manual dengan sequential transmission.
(dol)
Berita Terkait
New Peugeot 208 & 2008...
New Peugeot 208 & 2008 SUV Sabet Red Dot Design Award 2020
Langkah-Langkah Merawat...
Langkah-Langkah Merawat Mobil Berfitur Digital Saat PSBB
Lima Langkah Singkat...
Lima Langkah Singkat Membaca Buku Manual Kendaraan
Jalankan New Normal,...
Jalankan New Normal, Protokol Kesehatan Diterapkan di Bengkel Resmi Peugeot
Cara Bersihkan Jamur...
Cara Bersihkan Jamur Pada Kaca Mobil Biar Tidak Buram
Penting! Cek Volume...
Penting! Cek Volume Oli Jika Tak Mau Mesin Mobil Begini
Berita Terkini
Pengamat: Korban Terparah...
Pengamat: Korban Terparah dari Tarif Trump adalah Produsen Mobil AS
42 menit yang lalu
Stellantis Yakin Tarif...
Stellantis Yakin Tarif Impor AS Berimbas ke Alfa Romeo dan Maserati
3 jam yang lalu
Ducati Panigale V4 Lamborghini...
Ducati Panigale V4 Lamborghini Diperkenalkan, Diproduksi hanya 630 Unit
5 jam yang lalu
China, Jepang, dan Korsel...
China, Jepang, dan Korsel Bersatu Melawan Tarif Impor Kendaraan AS
13 jam yang lalu
200+ Mobil Listrik dan...
200+ Mobil Listrik dan Hybrid MG Ludes Terbakar di Filipina, Mitos Baterai EV Meledak Terbantahkan?
15 jam yang lalu
Tragedi di Gresik: BMW...
Tragedi di Gresik: BMW Terjun Bebas dari Jalan Tol, Lalai Pengemudi atau Ada Kelemahan Infrastruktur?
16 jam yang lalu
Infografis
Kucing Caracal Serang...
Kucing Caracal Serang Tentara Israel, Dipuji Lebih Membela Palestina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved