Honda NM4 Vultus Tampil Lebih Legit

Jum'at, 04 Maret 2016 - 12:34 WIB
Honda NM4 Vultus Tampil...
Honda NM4 Vultus Tampil Lebih Legit
A A A
TOKYO - Honda telah siap menghadirkan NM4 Vultus dengan sedikit revisi untuk memperbaiki segi penampilan. Namun di Jepang model ini juga ditawarkan dengan berbagai gaya dan warna khusus sesuai pesanan.

Dilansir dari Visordown, Kamis (4/3/2016), saat ini NM4 telah mendapatkan tampilan knalpot yang lebih rapih dibanding dengan generasi sebelumnya. Selain itu, dari segi warna NM4 mendapat balutan warna yang lebih segar.

Saat ini NM4 hadir dengan dua varian warna yakni hitam dan putih. Namun tidak berhenti sampai disitu, pabrikan asal Jepang tersebut juga telah mempersipakan 11 skema warna baru yang dapat dipesan khusus dengan mengeluarkan biaya tambahan.

Melihat styling liar dari Vultus, persembahan warna dari Honda memang cukup mngejutkan melihat sejauh ini pabrikan motor asal Jepang tersebut selalu menampilkan warna-warna yang tenang. Skema pesanan khusus ini setidaknya mengatasi masalah tersebut. Di Jepang, model ini juga tersedia dalam dua versi yakni NM4-01 dan NM4-02.
(dol)
Berita Terkait
Produksi Honda Power...
Produksi Honda Power Products Sentuh 300 Ribu Unit
Bersaing di Pasar Naked,...
Bersaing di Pasar Naked, Honda Hadirkan Hornet Terbaru
Honda Fury Motor Custom...
Honda Fury Motor Custom Asli Bikinan Pabrik
Berdarah Africa Twin,...
Berdarah Africa Twin, Honda Siap Lahirkan Rally CRF190L
Honda Luncurkan Skuter...
Honda Luncurkan Skuter Matik Berdesain Klasik, Ini Penampakannya
Posisi Berkendara Paling...
Posisi Berkendara Paling Nyaman dan Asyik Buat Ngegas
Berita Terkini
Audi Kenalkan Supercar...
Audi Kenalkan Supercar Bermesi Diesel, Segini Tenaganya
2 jam yang lalu
AS Umumkan Tarif Baru...
AS Umumkan Tarif Baru Mobil Buatan Luar Negeri Termasuk Indonesia
5 jam yang lalu
Aksi Anti Tesla Meluas,...
Aksi Anti Tesla Meluas, Keamanan Pemilik dan Karyawan Semakin Terancam
7 jam yang lalu
BMW F 450 GS Concept...
BMW F 450 GS Concept Mulai Dibedah sebelum Dijual Bebas
8 jam yang lalu
Porsche Luncurkan Proyek...
Porsche Luncurkan Proyek Percontohan Daur Ulang Baterai Tegangan Tinggi
10 jam yang lalu
Seragam Baru Teknisi...
Seragam Baru Teknisi Suzuki: Bukan Sekadar Ganti Baju, Tapi Revolusi Layanan Purna Jual!
1 hari yang lalu
Infografis
Susu Kecoa Diklaim Peneliti...
Susu Kecoa Diklaim Peneliti Tiga Kali Lebih Bergizi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved