Suzuki GSX-R dan GSX-S Resmi Meluncur

Sabtu, 18 Februari 2017 - 14:45 WIB
Suzuki GSX-R dan GSX-S...
Suzuki GSX-R dan GSX-S Resmi Meluncur
A A A
JAKARTA - PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi meluncurkan dua produk terbarunya dikelas 150 cc, yaitu GSX-R dan GSX-S. Diperkenalkan pada Indonesia Motorcycle Show (IMoS), produk teranyar dari Suzuki ini mengusung fitur Keyless Ignition System pada GSX-R.

Bertempat di Cilandak Town Square, Jakarta Selatan, Suzuki membawa dua pembalap MotoGP mereka, yakni Alex Rins dan Andrea Iannone.

"Momentum ini sangat istimewa berkat kedatangan dua pembalap Team Suzuki Ecstar MotoGP, Andrea Iannone dan Alex Rins. Untuk itu kami siap memenuhi hasrat berkendara konsumen kami agar menunjang gaya hidup sehari-hari," ujar Managing Director 2W SIS Seiji Itayama, Jakarta, Sabtu (18/2/2017).

Sementara, Departement Head Marketing and Sales 2W PT SIS, Yohan Yahya berharap kehadiran dua produk ini mampu menjadi pilihan baru bagi konsumen. "Hari ini kami sengaja luncurkan model ini untuk bisa dinikmati konsumen Indonesia dan jadi kebanggan tersendiri," tutur dia.

GSX-R150 merupakan motor sport full fairing. Sedangkan GSX S150 merupakan motor sport telanjang. Keduanya menggendong mesin 150 cc, 4-tak, DOHC, 4 valve dengan basis yang sama pada All New Satria F150 FI.
(izz)
Berita Terkait
Mendekati Akhir Tahun...
Mendekati Akhir Tahun 2020, Penjualan Suzuki Semakin Positif
Mempererat Solidaritas,...
Mempererat Solidaritas, SIS Kumpulkan 14 Club Suzuki
Suzuki New Ignis Meluncur,...
Suzuki New Ignis Meluncur, Ini Detail Tampang dan Fiturnya
Inilah Perbedaan Mencolok...
Inilah Perbedaan Mencolok Suzuki New Ignis dengan Lama
Lawan COVID-19, SCRC...
Lawan COVID-19, SCRC Bantu Donasikan Perlengkapan Tenaga Medis
Permintaan Service di...
Permintaan Service di Rumah Semua Produk Suzuki Naik saat COVID-19
Berita Terkini
Deklarasi Raja Mobil...
Deklarasi Raja Mobil Listrik di PEVS 2025: BYD Klaim Kuasai 50 Persen Pasar BEV Indonesia
25 menit yang lalu
Industri Otomotif AS...
Industri Otomotif AS Desak Trump Cabut Tarif Impor Kendaraan 25%
8 jam yang lalu
Lawan Robot Humanoid...
Lawan Robot Humanoid Tesla, OMODA dan JAECOO Luncurkan AiMOGA
11 jam yang lalu
Parkir Semudah Kedipan...
Parkir Semudah Kedipan Mata! SUV Jetour G700 Punya Asisten Gaib: 12 Mata & Otak Cerdas!
13 jam yang lalu
Lahir untuk Bertualang,...
Lahir untuk Bertualang, Gagah di Perkotaan: Jetour T2, Penantang Baru yang Siap Guncang Pasar SUV di Indonesia!
13 jam yang lalu
Jetour Bakal Sulap Diler...
Jetour Bakal Sulap Diler Jadi Tempat Nongkrong Traveler! Ekspansi Gila-gilaan, Penjualan Sesuai Target
13 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved