Mark Zuckerberg Kucurkan Rp400 Miliar Bantu Bill Gates Temukan Corona

Selasa, 31 Maret 2020 - 08:02 WIB
Mark Zuckerberg Kucurkan...
Mark Zuckerberg Kucurkan Rp400 Miliar Bantu Bill Gates Temukan Corona
A A A
MOUNTAIN VIEW - Pendiri Microsoft, Bill Gates, tengah berupaya untuk menemukan vaksinasi virus corona. Untuk meringankan upaya tersebut, Gates mendapat bantuan dari Mark Zuckerberg, beserta istrinya, Priscilla Chan.

Bantuan yang diberikan Zuckerberg berupa donasi dana yang besar, agar penangkal COVID-19 bisa ditemukan secepatnya. Sebab, virus ini masih menjadi mimpi buruk bagi warga Bumi hingga saat ini.

CEO Facebook tersebut bekerja sama dengan Gates Foundation, dan mendonasikan USD25 juta atau sekitar Rp400 miliar untuk mengakselerasikan pengembangan vaksin dan perawatan COVID-19.

Melansir dari Business Insider, Minggu (29/3/2020), Zuckerberg mengatakan, penggunaan obat yang sudah ada untuk sementara ini, merupakan cara paling efektif untuk melawan Covid-19. Tentunya dibarengi upaya menemukan vaksin yang lebih ampuh.

Senada dengan Gates, Zuckerberg juga memperkirakan, pengembangan vaksin tersebut akan memakan waktu selama 12 hingga 18 bulan, itu pun jika semua prosesnya berjalan lancar.
(wbs)
Berita Terkait
Covid-19 di DKI Jakarta...
Covid-19 di DKI Jakarta Meningkat, Iklim Pancaroba jadi Salah Satu Penyebabnya
Virus Corona di Italia...
Virus Corona di Italia Terus Menyebar
Sempat Dirawat Intensif,...
Sempat Dirawat Intensif, 2 Pasien Positif Covid-19 Meninggal Dunia
Puluhan Tentara Rusia...
Puluhan Tentara Rusia Jadi Relawan Vaksin Virus Corona
Sengkarut Menaklukkan...
Sengkarut Menaklukkan Wabah Virus Korona
Kemenkes Umumkan Covid-19...
Kemenkes Umumkan Covid-19 Varian Baru Masuk Indonesia
Berita Terkini
CEO Baru Volvo Fokus...
CEO Baru Volvo Fokus ke Pasar Amerika: Produksi Lokal Jadi Kunci Atasi Tarif Impor!
1 hari yang lalu
Lotus Memperkenalkan...
Lotus Memperkenalkan Struktur Baru untuk Eletre dan Emeya
1 hari yang lalu
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
2 hari yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Diberlakukan, Hyundai Menang Telak
2 hari yang lalu
Ducati Desmo450 MX Mesin...
Ducati Desmo450 MX Mesin 1 Silender 449cc dengan Bobot Ringan
2 hari yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Bakal Kubur Niat Orang Beli Mobil Baru
2 hari yang lalu
Infografis
Israel Berharap Temukan...
Israel Berharap Temukan Jasad Legenda Mossad Eli Cohen di Suriah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved