Hero HX250R Resmi Meluncur Tengah Tahun

Kamis, 15 Januari 2015 - 14:39 WIB
Hero HX250R Resmi Meluncur...
Hero HX250R Resmi Meluncur Tengah Tahun
A A A
NEW DELHI - Produsen Hero MotoCorp mengumumkan akan meluncurkan jajaran sepeda motor terbarunya, yakni Hero HX250R pada pertengahan 2015.

Dilansir dari Indianautosblog, Kamis (15/1/2015), menurut laporan terbaru, pabrikan sepeda motor asal India ini, telah mengembangkan sportbike HX250R yang lebih bertenaga.

Awalnya, motor 250cc ini mulai dipasarkan pada akhir 2014. Tapi rencana tersebut tertunda, dikarenakan perusahaan terkendala menghadapi manufaktur unit mereka. Dan seharusnya diproduksi di pabrik perusahaan di Neemrana, Rajasthan. Tenaga kerja yang diinginkan untuk fasilitas telah menjadi alasan utama di balik penundaan.

Hero HX250R hadir dengan desain lampu model kembar, perusahaan juga mengklaim bahwa motor terbarunya ini sangat kokoh berkat penggunaan frame geodesic tubular.

Sepeda motor ini memiliki performa tinggi, diklaim sebagai motor masa depan. Dibekali dengan mesin berkapasitas 250cc, 1 silinder terbaru berteknologi injeksi yang dikembangkan oleh perusahaan sendiri.

Mesin HX250R ini juga disematkan dengan transmisi 6-percepatan. Perpaduan keduanya ini membuat kemampuan mesin menghasilkan tenaga hingga 31hp dengan torsi mencapai 26Nm ke jalan melalui gearbox 6-percepatan.
(dyt)
Berita Terkait
Implementasi Motor Listrik...
Implementasi Motor Listrik untuk Pengiriman Barang
Kolaborasi Charged dan...
Kolaborasi Charged dan Vmoto Luncurkan 3 Motor Listrik Terbaru di Indonesia
Balap Motor Ojek Gabah...
Balap Motor Ojek Gabah di Desa Tegalsari Batang
Bak Pembalap Motocross...
Bak Pembalap Motocross Pro, 100 Warga Gowa Ikuti Balap Motor Pengangkut Gabah
United Kenalkan Motor...
United Kenalkan Motor Listrik Terbaru C2000
Negara dengan Penggunaan...
Negara dengan Penggunaan Sepeda Motor Tertinggi Di Dunia
Berita Terkini
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
2 jam yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
4 jam yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
4 jam yang lalu
Jakarta Ditinggal Jutaan...
Jakarta Ditinggal Jutaan Kendaraan: Arus Mudik Lebaran 2025 Pecahkan Rekor!
4 jam yang lalu
Prediksi Puncak Arus...
Prediksi Puncak Arus Balik Lebaran 2025: Catat Tanggalnya!
5 jam yang lalu
Mobil Listrik Punya...
Mobil Listrik Punya Layar Canggih, ADAS, dan Kursi Pijat yang Bikin Pemudik Lupa Capek
6 jam yang lalu
Infografis
6 Alasan Ribuan Narapidana...
6 Alasan Ribuan Narapidana Masuk Islam di Penjara AS Setiap Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved