Ini Perbedaan Ertiga Hybrid dan Ertiga Hybrid Cruise, Baca Sebelum Beli!

Sabtu, 17 Februari 2024 - 23:15 WIB
Ertiga Hybrid (kiri) dan Ertiga Hybrid Cruise (kanan) yang baru saja diluncurkan di ajang IIMS 2024. Foto: SIS
JAKARTA - Ertiga Hybrid Cruise merupakan varian tertinggi dari Ertiga Hybrid dengan beberapa ubahan pada eksterior, kapasitas baterai yang lebih besar, dan harga yang lebih tinggi.

Kendaraan kendaraan hybrid Suzuki mengambil bagian hingga 49% dari keseluruhan penjualan ritel mobil passenger. Wajar, jika kemudian PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) terus menambah varian elektrifikasi mereka.

Salah satunya, dengan merilis All New Ertiga Hybrid Cruise , Sabtu (17/02), yang diposisikan sebagai varian tertinggi dari model All New Ertiga Hybrid yang telah lebih dahulu diluncurkan dua tahun lalu.



Nah, apa saja perbedaan All New Ertiga Hybrid Cruise dengan Ertiga Hybrid yang sudah ada?

1. Eksterior:

Ertiga Hybrid Cruise: Memiliki Front Garnish Bumper, Front Under Spoiler, Side Body Decal, Side Under Spoiler, Rear Upper Spoiler, dan Rear Garnish Design baru.

Ertiga Hybrid: Tidak memiliki aksesoris eksterior tambahan.

2. Kapasitas Baterai:

Ertiga Hybrid Cruise: Kapasitas baterai Lithium-ion 10Ah untuk performa hybrid yang lebih optimal.

Ertiga Hybrid: Kapasitas baterai Lithium-ion 6Ah.

3. Harga:

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More