Auto Ganteng, Ini Daftar Mobil dengan Sunroof di Bawah Rp500 Juta

Kamis, 18 Agustus 2022 - 15:00 WIB
DFSK 580 ditawarkan dengan harga Rp252 jutaan sampai Rp315 jutaan. Mobil merek asal Cina ini diproduksi oleh PT Sokonindo Automobile.

Pilihan mesin yang ditawarkan pun ada dua, yakni 1.800 cc, 4 silinder, turbo dan 1.500 cc, 4 silinder, turbo. Keduanya hadir dengan sunroof sebagai fitur yang diklaim mampu menggoda konsumen.

SUV berkapasitas 5 orang penumpang ini jadi salah satu mobil dengan harga terjangkau di Tanah Air.

11. DFSK I-Auto (Rp360 Juta)



Mobil yang pakai sunroof berikutnya ada DFSK I-Auto dengan membawa beberapa kelebihan pada fiturnya, salah satunya fitur voice command atau perintah suara.

Menariknya, DFSK sudah membenamkan lebih dari 100 perintah suara. Salah satunya bisa untuk digunakan membuka sunroof, membuka dan menutup kaca jendela, menyalakan radio, menaik-turunkan suhu AC, dan lain sebagainya
(wsb)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More