Selamat Tinggal Kunci Mobil, Teknologi Baru Ini Hadirkan Fitur Pengenalan Wajah

Senin, 15 Januari 2024 - 09:00 WIB
loading...
Selamat Tinggal Kunci...
Teknologi pengenalan wajah alias face ID kini sudah populer dan banyak digunakan di perangkat smartphone. (Foto: Carcoops)
A A A
JAKARTA - Tak lama lagi penggunaan kunci mobil akan dianggap usang dan perlahan ditinggalkan. Hal itu berkat teknologi pengenalan wajah. Singkat kata, tak perlu lagi kunci mobil untuk membuka dan mengunci pintu serta menyalakan mesin.

Teknologi pengenalan wajah alias face ID kini sudah populer dan banyak digunakan di perangkat smartphone. Ke depan, teknologi serupa akan digunakan di mobil. Upaya tersebut salah satunya telah dilakukan oleh Continental.

Perusahaan tersebut menginisiasi teknologi face ID untuk dipasang baik di dalam maupun di luar kendaraan. Selain untuk menyalakan kendaraan, pengenalan wajah dalam sistem hiburan informasi juga dapat digunakan untuk memudahkan pembayaran digital, misalnya, di stasiun pengisian daya mobil listrik.

Lebih dari sekadar kamera canggih, Continental mengatakan teknologi pengenalan wajahnya dikombinasikan dengan inovasi lain yang pertama kali ditunjukkan di ajang Consumer Electronics Show (CES) tahun lalu, yaitu kamera tersembunyi.



Perusahaan produsen suku cadang otomotif multinasional asal Jerman ini telah mengembangkan kamera yang dapat dipasang di belakang layar hiburan informasi, dan melihat melalui layar tersebut. Ini berarti desainer kendaraan tidak perlu mengubah tata letak interior untuk menggunakan teknologi ini, dan kamera terintegrasi dengan apa yang dilihat pengemudi.

"Bagi kami, pengalaman pengguna didefinisikan tidak hanya oleh aspek fungsional dan teknis, tetapi juga oleh daya tarik estetika," kata Dr. Boris Mergell, kepala UX di Continental Automotive dilansir dari Carcoops.

"Fungsi kenyamanan dan keamanan yang canggih yang tidak terlihat secara visual saat digunakan merupakan kesuksesan bagi kami dalam hal ini."



Kamera Continental juga dapat terintegrasi secara mulus ke pilar B kendaraan untuk membuka kendaraan. Untuk memastikan bahwa pengenalan itu aman, kamera memeriksa fitur wajah, selain memastikan bahwa ia melihat kulit yang nyata, sehingga pengguna tidak dapat membuka kunci mobil listrik dengan gambar pemilik.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Viral! Wanita Ini Bongkar...
Viral! Wanita Ini Bongkar Rahasia Mobil Anti Maling: Dijamin Bikin Pencuri Mikir 1000 Kali!
Tips Beli Mobil di Akhir...
Tips Beli Mobil di Akhir Tahun dengan Cicilan Ringan dan Harga Termurah
Mobil Baru vs Mobil...
Mobil Baru vs Mobil Bekas di 2024: Siapa Pemenangnya?
Teknologi Mesin Nissan...
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Dimanfaatkan untuk Model Baru
Nggak Usah Bingung Lagi,...
Nggak Usah Bingung Lagi, Ini Rumus Hitung Cicilan Mobil Ideal Sesuai Gaji!
Catat! Ini Kelebihan...
Catat! Ini Kelebihan dan Kekurangan Honda CR-V Generasi Kelima
BMW Jual 1.166 Mobil...
BMW Jual 1.166 Mobil di GIIAS 2024, Ini Model Paling Laris
GIIAS 2024 Ditutup Hari...
GIIAS 2024 Ditutup Hari Ini, Angka Penjualan Diprediksi Naik 5 Persen
Daftar Mobil dan Motor...
Daftar Mobil dan Motor Terbaik GIIAS 2024, Ada GWM Tank 300 hingga Vespa Primavera
Rekomendasi
Arus Balik Lebaran 2025,...
Arus Balik Lebaran 2025, Tol Palikanci Arah Jakarta Macet Parah
Peran Istri dan Pekerjaan...
Peran Istri dan Pekerjaan Domestik Rumah Tangga dalam Pandangan Islam
Jurnalis Asing Wajib...
Jurnalis Asing Wajib Punya Surat Keterangan Kepolisian? Kapolri dan Kadiv Humas Polri Buka Suara
Retreat Kepala Daerah...
Retreat Kepala Daerah Gelombang Kedua Segera Digelar, Lokasinya Belum Bisa Dipastikan
Arus Balik Lebaran di...
Arus Balik Lebaran di Tol Cipali, One Way Diberlakukan Mulai KM 188 hingga KM 70
Hongaria Mundur dari...
Hongaria Mundur dari ICC saat Kunjungan Buronan Penjahat Perang Netanyahu
Berita Terkini
Honda Bocorkan Interior...
Honda Bocorkan Interior Prototipe Prelude, Ini Isi Dalamannya
2 jam yang lalu
Audi Kenalkan Supercar...
Audi Kenalkan Supercar Bermesi Diesel, Segini Tenaganya
4 jam yang lalu
AS Umumkan Tarif Baru...
AS Umumkan Tarif Baru Mobil Buatan Luar Negeri Termasuk Indonesia
7 jam yang lalu
Aksi Anti Tesla Meluas,...
Aksi Anti Tesla Meluas, Keamanan Pemilik dan Karyawan Semakin Terancam
9 jam yang lalu
BMW F 450 GS Concept...
BMW F 450 GS Concept Mulai Dibedah sebelum Dijual Bebas
11 jam yang lalu
Porsche Luncurkan Proyek...
Porsche Luncurkan Proyek Percontohan Daur Ulang Baterai Tegangan Tinggi
13 jam yang lalu
Infografis
Mulai Hari Ini Diskon...
Mulai Hari Ini Diskon Pajak Mobil Baru Diturunkan Jadi 25%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved