Honda Civic 2025 Unggulkan Versi Hybrid, Cocok Temani Accord dan CR-V Hybrid di Indonesia

Rabu, 22 Mei 2024 - 08:15 WIB
loading...
Honda Civic 2025 Unggulkan...
Powertrain Civic hybrid memungkinkan output tenaga di 200 dk dan torsi 315 Nm. Foto: ist
A A A
JEPANG - Honda resmi mengenalkan Civic 2025. Bukan full model change. Tapi, sekadar penyegaran di pertengahan siklus untuk generasi ke-11. Yang unik mungkin ada penambahan varian Civic Hybrid yang bertenaga dan efisien. Tidak sekadar mengusung mesin 1.5 liter turbo.

Selain itu, ada juga perubahan desain dan teknologi untuk memberi alasan bagi konsumen melakukan upgrade. Misalnya powertrain hybrid yang mirip dengan Accord dan CR-V. Yakni, sistem hybrid dua motor (dengan empat silinder 2.0 liter naturally aspirated dan sepasang motor listrik).

Bedanya, di Civic, powertrain ini menghasilkan tenaga sedikit lebih besar. Output diperkirakan berada di 200 dk dan torsi 315 Nm, yang akan menjadikannya varian Civic dengan torsi terbesar di bawah Type R-Si 2024.

Sementara itu, konsumsi bahan bakarnya juga diperkirakan sangat irit. Pengemudi juga bisa memilih 4 mode pengereman regeneratif melalui paddle shifter.

Powertrain hybrid tersebut akan tersedia dalam model sedan dan hatchback, dan Honda mengatakan tidak akan ada kompromi dalam ruang penumpang atau kargo.

Honda Civic 2025 Unggulkan Versi Hybrid, Cocok Temani Accord dan CR-V Hybrid di Indonesia

Powertrain itu secara efektif menggantikan mesin 1.5 liter-turbo. Bahkan, mesin tersebut bakal dihapus. Hilangnya transmisi manual pada varian Civic juga menjadi konsekuensinya. Hanya model Si dan Type R yang masih mengusung transmisi manual.

Civic hybrid ini tersedia dalam trim level Sport dan Sport Touring. Honda mengatakan model hybrid menampilkan pegas dan peredam unik bersama dengan ban yang dikembangkan khusus.

Active noise cancellation hadir pada kedua trim, tetapi model Sport Touring Hybrid sudah memakai resonator roda untuk kebisingan jalan yang lebih sedikit.

Trim yang lebih tinggi juga memiliki mode berkendara individual. Pengguna bisa memilih mode berkendara yang paling cocok.

Meski demikian, jika tidak menginginkan powertrain hybrid, Honda masih mempertahankan mesin empat silinder 2.0 liter sebagai model dasar untuk trim LX dan Sport.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Honda Indonesia Umumkan...
Honda Indonesia Umumkan Recall 11 Ribu Unit, Mulai Civic hingga CR-V
Pajak Honda Civic: Dari...
Pajak Honda Civic: Dari Generasi Lawas Hingga Terbaru, Cek Besarannya di Sini!
Minat Beli Honda Civic...
Minat Beli Honda Civic Turbo, Segini Biaya Bayar Pajaknya
Honda Akhirnya Luncurkan...
Honda Akhirnya Luncurkan Civic RS Facelift Bertransmisi Manual
Honda dan Hot Wheels...
Honda dan Hot Wheels Rilis Civic EG Edisi Spesial di GIIAS 2024, Hadirkan Sensasi Balap Miniatur
Inilah 10 Mobil Paling...
Inilah 10 Mobil Paling Banyak Dicari di 2023
7 Rekomendasi Mobil...
7 Rekomendasi Mobil Hatchback Terbaik 2023, Ada Favoritmu ?
Sebulan Honda Jual 10...
Sebulan Honda Jual 10 Ribu Mobil, Brio Paling Laris
Sejarah Type R, Mobil-mobil...
Sejarah Type R, Mobil-mobil Honda Terkencang yang Bisa Dipakai di Jalanan
Rekomendasi
Arus Balik Lebaran Dimulai,...
Arus Balik Lebaran Dimulai, Tol Japek Arah Jakarta Macet Malam Ini
PMI Kirim Bantuan Kemanusiaan...
PMI Kirim Bantuan Kemanusiaan Senilai Rp800 Juta untuk Korban Gempa Myanmar
Chandra Asri dan Glencore...
Chandra Asri dan Glencore Resmi Kuasai Kilang Shell Singapura Senilai Rp4,2 Triliun
BRI Bagikan Tips Terhindar...
BRI Bagikan Tips Terhindar dari Penipuan dan Kejahatan Siber yang Marak saat Lebaran
Perbandingan Prestasi...
Perbandingan Prestasi Timnas Indonesia, Thailand, dan Vietnam di Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia
Volume Kendaraan di...
Volume Kendaraan di GT Kalikangkung Tembus 25.000 Kendaraan Malam Ini
Berita Terkini
Seragam Baru Teknisi...
Seragam Baru Teknisi Suzuki: Bukan Sekadar Ganti Baju, Tapi Revolusi Layanan Purna Jual!
10 jam yang lalu
Elon Musk Minta Dalang...
Elon Musk Minta Dalang Pengrusakan Dealer Tesla Ditangkap, Sebut Aksi Protes Sebagai Terorisme Domestik Skala Luas!
13 jam yang lalu
Protes Anti-Elon Musk...
Protes Anti-Elon Musk Mengguncang Dealer Tesla di Seluruh Dunia!
14 jam yang lalu
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
1 hari yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
1 hari yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
1 hari yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved