Stellantis Kenalkan Baterai Solid-State agar Harga Mobil Listrik Murah

Kamis, 24 Oktober 2024 - 09:27 WIB
loading...
Stellantis Kenalkan...
Baterai Solid-State a. FOTO/ THE VERGE
A A A
PARIS - Stellantis akan meluncurkan jajaran kendaraan demonstrasi yang dilengkapi dengan baterai solid-state pada tahun 2026 buatan startup AS, Factorial.



Baterai solid-state diharapkan dapat mengurangi risiko kebakaran dan memungkinkan mobil yang lebih ringan dan berbiaya lebih rendah dapat melakukan perjalanan lebih jauh dengan sekali pengisian daya.

Seperti dilansir Carscoops, hal ini dipandang sebagai teknologi yang mengubah permainan untuk kendaraan listrik, karena para pembuat mobil mencari cara untuk memangkas biaya dan meningkatkan jangkauan mereka di tengah stagnasi penjualan kendaraan listrik.

Namun, baterai solid-state terbukti lebih sulit dari yang diharapkan bagi produsen mobil besar dan mitra manufaktur baterai untuk mengembangkannya dalam skala besar.

Peluncuran ini merupakan bagian dari kemitraan antara Stellantis dan Factorial, yang dimulai pada tahun 2021 dengan investasi USD75 juta yang dilakukan oleh produsen mobil terbesar keempat di dunia di perusahaan AS tersebut.

Gelombang demonstrasi ini akan menandai langkah penting berikutnya dalam komersialisasi teknologi yang "menjanjikan" dan membantu Stellantis mengevaluasi kinerjanya dalam kondisi berkendara di dunia nyata, kata kedua perusahaan dalam pernyataan bersama.

Baterai Factorial akan dipasang di jajaran kendaraan Dodge Charger Daytona baru, yang didasarkan pada platform STLA Large Stellantis yang juga mendukung model berukuran besar di bawah merek lain dalam jajaran tersebut, termasuk Jeep, Dodge, Chrysler, Alfa Romeo dan Maserati.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Nissan Umumkan Setop...
Nissan Umumkan Setop Produksi GT-R
Kia Luncurkan Sedan...
Kia Luncurkan Sedan Listrik EV4 yang Bisa Melesat 630 Km Sekali Cas
Kia Berinovasi: EV4,...
Kia Berinovasi: EV4, PV5, dan Concept EV2 Hadir di EV Day 2025!
Xpeng Meluncur di Indonesia,...
Xpeng Meluncur di Indonesia, SUV G6 dan MPV X9 Siap Mengaspal dengan Penyesuaian Lokal
Xpeng Menggebrak Pasar...
Xpeng Menggebrak Pasar Otomotif Indonesia dengan SUV Listrik G6 dan MPV X9
Menperin Minta Produsen...
Menperin Minta Produsen Mobil Turunkan Harga untuk Dongkrak Penjualan
Siap Dijual di China,...
Siap Dijual di China, Honda Pamer Mobil Listrik S7
QJMotor Kembangkan Mesin...
QJMotor Kembangkan Mesin V4 700cc Berteknologi AMT
Industri Otomotif Mulai...
Industri Otomotif Mulai Lirik AI dalam Desain Motor dan Mobil
Rekomendasi
Diguyur Hujan, Sejumlah...
Diguyur Hujan, Sejumlah Kawasan Bintaro Banjir
Ini 3 Cuitan Kritik...
Ini 3 Cuitan Kritik Fiersa Besari Sebelum Musibah Puncak Cartenz Papua
Gandeng Korsel, PHE...
Gandeng Korsel, PHE ONWJ Kembangkan Teknologi Penangkapan Karbon
Pangeran William Naik...
Pangeran William Naik Pitam, Kesalahan Fatal Staf Istana Memicu Kemarahannya
Pendaki asal Bandung...
Pendaki asal Bandung Meninggal di Puncak Carstensz Akibat Hipotermia, Ini Penuturan Suami
Prabowo Unggah Momen...
Prabowo Unggah Momen Buka Bersama Titiek Soeharto dan Didit Hediprasetyo
Berita Terkini
Biaya Ganti Warna Motor...
Biaya Ganti Warna Motor di STNK dan BPKB 2025
3 jam yang lalu
Ini Tanda-tanda Mobil...
Ini Tanda-tanda Mobil Diisi Bensin Tak Sesuai RON
5 jam yang lalu
Peugeot RCZ Mobil Sport...
Peugeot RCZ Mobil Sport Paling Seksi hingga Hari Ini
6 jam yang lalu
Daftar Terbaru Merek...
Daftar Terbaru Merek Mobil China yang Beredar di Indonesia
8 jam yang lalu
XPeng X9 Resmi Masuk...
XPeng X9 Resmi Masuk Pasar Indonesia
10 jam yang lalu
Nissan Umumkan Setop...
Nissan Umumkan Setop Produksi GT-R
11 jam yang lalu
Infografis
Ini Tersangka Serangan...
Ini Tersangka Serangan Mobil yang Tewaskan 15 Orang di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved