Bukan D-Max, Isuzu Siapkan Penantang Fortuner dan Pajero Sport

Minggu, 04 Oktober 2020 - 10:06 WIB
loading...
Bukan D-Max, Isuzu Siapkan...
Isuzu sipakan suv terbaru penantang Fortuner dan Pajero Sport. FOTO/ IST
A A A
TOKYO - Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero Sport sudah mengahadirkan jafoan SUV mereka , seperti tak mau tertinggal Izusu siap menghadirkan SUV baru mereka. (Baca juga: La Nina Muncul di Samudera Pasifik, BMKG Minta Warga Waspada)

Generasi baru Isuzu D-Max Namun tak banyak yang ingat kalau Isuzu D-Max juga sebenarnya punya kembaran berupa SUV body-on-frame yang diberi nama MU-X.

Pasalnya, generasi pertama MU-X hanya dijual di beberapa negara seperti Australia, Thailand, Indonesia, Filipina, Malaysia, Vietnam, China, India bahkan Paraguay. (Baca juga: La Nina Muncul di Samudera Pasifik, BMKG Minta Warga Waspada)
Bukan D-Max, Isuzu Siapkan Penantang Fortuner dan Pajero Sport

Rumor generasi baru MU-X mulai muncul ketika situs Autoweek berhasil mendapatkan hak paten gambar SUV generasi baru tersebut dari kantor pendaftaran paten Jepang.

Berdasarkan pantauan, Isuzu MU-X ini akan memiliki tingkat tampilan yang sedikit berbeda dengan komponen seperti lampu depan yang lebih tajam, dan gril depan yang lebih kecil menyerupai desain Mazda.

Di bagian belakang, desain lampu juga terlihat lebih tajam, dan lebih elegan dibandingkan generasi sebelumnya.

Bukan D-Max, Isuzu Siapkan Penantang Fortuner dan Pajero Sport

Isuzu MU-X 2021 akan mempertahankan tatanan tujuh tempat duduk dan persembahan mesin serupa dari Isuzu D-Max, yakni mesin diesel turbo 1.9 liter (150 PS / 350 Nm) atau mesin diesel turbo 3.0 liter (190 PS / 450 Nm). ).

Berbeda dengan generasi sebelumnya yang menggunakan platform Chevrolet Trailblazer, I suzu MU-X akan menjadi satu-satunya SUV yang menggunakan platform D-Max generasi baru karena Mazda dikabarkan tidak tertarik memproduksi produk serupa.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1438 seconds (0.1#10.140)