Tak Mau Nyerah sepert RX King, Suzuki Siapkan Hayabusa 2021

Sabtu, 17 Oktober 2020 - 17:03 WIB
loading...
Tak Mau Nyerah sepert...
Suzuki Hayabusa 2021. FOTO/ IST
A A A
TOKYO - Tak seperti Yamaha RX King yang harus pasrah karena aturan Emisi, Suzuki rupanya tak mau bernasib sama dengan RX King. Hayabusa terungkap telah meluncurkan versi 2021 diharapkan akan dibekali mesin natural aspiration force (NA) 1.440cc atau turbo baru.

Seperti dilansir cardrive, Tahun lalu, bocornya sketsa paten Hayabusa terbaru yang artinya Suzuki dalam proses pengembangan generasi baru disebut model 'dewa angin'. Sedangkan Autoby news menghasilkan citra digital tiga dimensi (3D) Hayabusa (2021) seperti di bawah ini.

Tak Mau Nyerah sepert RX King, Suzuki Siapkan Hayabusa 2021

Dibandingkan dengan versi lamanya, Hayabusa terlihat lebih besar dengan tetap mempertahankan desain aslinya dengan lapisan plastik lembut di bagian luar. Ada kemungkinan Hayabusa baru akan menggunakan mesin 190hp 1.440cc atau mesin baru berteknologi turbo.
Tak Mau Nyerah sepert RX King, Suzuki Siapkan Hayabusa 2021

Banyak yang berharap Suzuki membekali hyperbike tersebut dengan teknologi elektronik canggih seperti Suzuki Smart Riding System (SIRS) yang diperkenalkan pada V-Strom 1050 XT (2020), terdiri dari sensor baru dan rem ABS tikungan.

Suzuki menghentikan penjualan Hayabusa pada akhir 2018 menyusul kegagalan modrl untuk mematuhi peraturan emisi Eropa. Model ini pertama kali diperkenalkan pada tahun 1999 dan menjadi sepeda motor komersial pertama yang mencapai kecepatan 321kmj. Generasi terakhir Hayabusa menggunakan mesin 1.340cc dengan tenaga 172hp @ 9.500rpm dan torsi 132Nm @ 8.500rpm, dengan bobot 250kg.

Tak Mau Nyerah sepert RX King, Suzuki Siapkan Hayabusa 2021

kabar sedih tersebut lantaran mesin Suzuki Hayabusa saat ini tidak memenuhi standar emisi gas buang Euro 4. Bahkan, di negara asalnya, Jepang, motor gede (moge) ini produksinya sudah dihentikan.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dompet Auto Nangis!...
Dompet Auto Nangis! Harga Skutik Honda & Yamaha Kompak Naik di Mei 2025!
Resmi Diluncurkan, Ducati...
Resmi Diluncurkan, Ducati Panigale V2 Tancap Gas di Sirkuit Mandalika
GWM Janji Akan Hadirkan...
GWM Janji Akan Hadirkan Souo S2000 di Pasar ASEAN
Can-Am Pulse dan Origin...
Can-Am Pulse dan Origin Diluncurkan, Motor Off-Road Listrik Ramaikan Pasar Indonesia
Apa Itu Motor Custom?...
Apa Itu Motor Custom? Berikut Pengertian dan Perkembanganya
Suzuki Fronx Bakal Dijual...
Suzuki Fronx Bakal Dijual di Indonesia, Begini Bentuknya
Buntut PHK Pekerja,...
Buntut PHK Pekerja, Yamaha Music Manufacturing Asia Komit Tetap Beroperasi
Yamaha Racing Indonesia...
Yamaha Racing Indonesia Rilis Skuad Tempur 2025
Yamaha Music Tutup Pabrik,...
Yamaha Music Tutup Pabrik, 1.100 Pekerja Kena PHK
Rekomendasi
Jalan Tol Kunciran-Serpong...
Jalan Tol Kunciran-Serpong Tingkatkan Kualitas dan Estetika
Kapan GTA VI Rilis?...
Kapan GTA VI Rilis? Ini Spesifikasi PC yang Dibutuhkan!
Respons Kondisi Ekonomi...
Respons Kondisi Ekonomi RI Terkini, Luhut Sebut Wajar Melambat di Masa Transisi
Berita Terkini
Tragedi Bus ALS: 12...
Tragedi Bus ALS: 12 Orang Tewas, Ternyata Busnya Bodong!
Gara-Gara Xiaomi SU7...
Gara-Gara Xiaomi SU7 Kecelakaan, China Haramkan Fitur Mengemudi Otonom Berlebihan di Iklan Mobil!
Memperkuat Industri...
Memperkuat Industri Otomotif, China Minta Dongfeng dan Changan Automobile Bergabung
Industri Kendaraan Listrik...
Industri Kendaraan Listrik Nasional Menggeliat: Kemenperin Catat 79 Pabrik dengan Investasi Rp5,6 Triliun
Dompet Auto Nangis!...
Dompet Auto Nangis! Harga Skutik Honda & Yamaha Kompak Naik di Mei 2025!
Penjualan Tesla Anjlok...
Penjualan Tesla Anjlok Parah di Seluruh Eropa: Ini 3 Dosa Elon Musk!
Infografis
Kocak! Trump Terapkan...
Kocak! Trump Terapkan Tarif di Kepulauan Tak Dihuni Manusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved