Tragedi Bus ALS: 12 Orang Tewas, Ternyata Busnya Bodong!

Rabu, 07 Mei 2025 - 16:42 WIB
loading...
Tragedi Bus ALS: 12...
Bus ALS yang mengalami kecelakaan dan menewaskan 12 orang ternyata tidak memiliki izin. Foto: Sindonews
A A A
JAKARTA - Kecelakaan maut yang melibatkan bus kembali terjadi, kali ini di Padang, Sumatera Barat. Bus PO ALS dengan rute Medan-Bekasi alami kecelakaan yang menewaskan 12 orang akibat diduga rem blong.

Bus ALS dengan nomor polisi B 7512 FGA itu terguling, pada Selasa (6/5/2025) pagi pukul 08.15 WIB, di kawasan Bukit Surungan, Kota Padang Panjang. Bus yang terbalik ke sisi kiri membuat belasan orang tewas dan lainnya luka-luka.

Peristiwa bermula saat bus ALS melaju dari arah Bukittinggi menuju Kota Padang. Ketika berada di simpang Terminal Bukit Surungan, bus mengalami masalah pada pengereman yang membuatnya tak terkendali dan terguling ke arah kiri.

Fakta mengejutkan, saat dilakukan penelurusan pada laman Mitra Darat milik Kementerian Perhubungan menggunakan nomor plat bus, armada tersebut tak memiliki izin trayek alias menjadi angkutan gelap.

Untuk kelaikan jalan, bus tersebut memiliki masa berlaku uji KIR yang berlaku hingga 14 Mei 2025. Tercatat bus tersebut milik PT Mahendra Transport Indonesia, dengan menggunakan sasis Mercedes-Benz OH 1626 L dan melakukan tes kelaikan di Dishub Kabupaten Bekasi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Viral Penumpang Ojol...
Viral Penumpang Ojol Dihantam Palang: Hidung Remuk, Tuntut Ganti Rugi Rp80 Juta ke Gojek!
Maut Mengintai di Balik...
Maut Mengintai di Balik Kelopak Mata: Waspadai Microsleep Saat Berkendara Motor!
Tragedi di Gresik: BMW...
Tragedi di Gresik: BMW Terjun Bebas dari Jalan Tol, Lalai Pengemudi atau Ada Kelemahan Infrastruktur?
Gara-gara Dashcam Abal-Abal,...
Gara-gara Dashcam Abal-Abal, Mobil Listrik Jaecoo J7 Hangus Terbakar!
Aksi Fast and Furious...
Aksi Fast and Furious di Gresik? Detik-detik BMW Seri 7 Melayang dari Tol Maut yang Belum Rampung!
Panduan Memilih Bus...
Panduan Memilih Bus yang Layak Jalan lewat Stiker: Biru, Pink, dan Tanda X, Apa Bedanya?
KAI Dalami Penyebab...
KAI Dalami Penyebab Kecelakaan KA Malioboro Ekspres Tewaskan 4 Orang di Magetan
Kecelakaan Maut KA dan...
Kecelakaan Maut KA dan 7 Motor di Magetan Tewaskan 4 Orang Diduga Akibat Pintu Perlintasan Terbuka
4 Fakta KA Malioboro...
4 Fakta KA Malioboro Ekspres Tabrak 7 Motor di Magetan Akibatkan 4 Orang Tewas
Rekomendasi
Propaganda LGBTQ di...
Propaganda LGBTQ di Rusia, Apple Kena Denda Rp1,5 Miliar
14.000 Bayi bisa Tewas...
14.000 Bayi bisa Tewas di Gaza dalam 48 Jam Tanpa Bantuan
Modernisasi Toko Kelontong...
Modernisasi Toko Kelontong untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi
Berita Terkini
Rasakan Performa Geely...
Rasakan Performa Geely EX5 dari Jakarta hingga Bandung
Gaikindo Mendukung Insentif...
Gaikindo Mendukung Insentif Tidak Hanya untuk Mobil Listrik, tapi Juga Hybrid, LCGC, hingga ICE
Penjualan Masih Lemas,...
Penjualan Masih Lemas, Insentif Mobil Listrik Bakal Dievaluasi, Apa Dampaknya?
CATL Sebut Elon Musk...
CATL Sebut Elon Musk Tidak Tahu Cara Bikin Baterai
Citron Resmikan Experience...
Citron Resmikan Experience Center Bali, Luncurkan New C3 Aircross SUV dan New C3
AS Sebut Penggunaan...
AS Sebut Penggunaan Baterai Lithium Mempercepat datangnya Kiamat
Infografis
13 Orang Meninggal Akibat...
13 Orang Meninggal Akibat Insiden Pemusnahan Amunisi di Garut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved