Ber-DNA Klasik Habis, Yamaha Siapkan Edisi Terakhir SR400

Senin, 25 Januari 2021 - 16:38 WIB
loading...
Ber-DNA Klasik Habis,...
Yamaha SR400. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Setelah 2018, Yamaha menghadirkan SR400 classic secara resmi kembali meluncurkan edisi ulang tahun ke 40. Yamaha bersiap kembali merilis SR400 edisi terakhir. Baca Juga: Duh Bang Jago! Harga Bawang Putih Siap Terbang Nyusul Daging Sapi

Ini bukan pertama kalinya Yamaha merilis versi "generasi terakhir" dari lini sepeda motor retro terkenalnya, SR400. Sebelumnya pada tahun 2016, pihak perusahaan telah meluncurkan Yamaha SR400 Final Edition dan menyatakan "kematian" namun memproduksinya hingga 2018.

Untuk produk ini, Yamaha akan menyasar pasar Australia dan akan tersedia pada pertengahan April 2014. Di negeri Kanguru, SR400 akan dibanderol 8.999 dolar Australia atau sekitar Rp89,99 juta (kurs Rp10 ribu/USD).
Ber-DNA Klasik Habis, Yamaha Siapkan Edisi Terakhir SR400

Seperti dikutip dari Bikepoint, pesona SR400 bukan tentang gembar-gembor kemewahan dan perangkat canggih. Motor ini didisain bagi para petualang yang ingin merasakan aura motor sejati.

Mesin berkapasitas 399 cc SOHC berpendingin udara, dapur pacu Yamaha SR400 diklaim dapat menyemburkan tenaga 23.3 dk pada 6.500 rpm. Sedikit yang berbeda dengan versi penduhulunya, SR400 tahun ini sudah menggunakan injeksi, namun untuk menyalakan mesin tetap memakai kickstarter. Baca juga: Anies Baswedan: Jakarta Tidak Pernah Lelah Tangani Kasus Covid-19

SR400 pada 2014 juga dilengapi sistem pengapian transistor baru, yang dirancang untuk menghasilkan percikan yang lebih baik ketika mesin dihidupkan.

Spesifikasi SR400 produksi 2018:

Mesin: 399cc 4 tak, berpendingin udara, SOHC, 2-katup
Diameter x langkah: 87,0 mm x 67,2 mm
Rasio kompresi: 8.5:1
Daya maksimum: 17,1 kW (23.2PS) @ 6.500 rpm
Torsi maksimum: 27.4 Nm (2.8 kg-m) @ 3.000 rpm
Sistem pelumasan: bak kering
Kopling: Basah, Multiple Disc
Karburator: Fuel Injection
Sistem pengapian: TCI
Sistem Starter: Kick Starter
Sistem transmisi: Mesh Constant, 5-speed
Transmisi akhir: rantai
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dompet Auto Nangis!...
Dompet Auto Nangis! Harga Skutik Honda & Yamaha Kompak Naik di Mei 2025!
Resmi Diluncurkan, Ducati...
Resmi Diluncurkan, Ducati Panigale V2 Tancap Gas di Sirkuit Mandalika
GWM Janji Akan Hadirkan...
GWM Janji Akan Hadirkan Souo S2000 di Pasar ASEAN
Can-Am Pulse dan Origin...
Can-Am Pulse dan Origin Diluncurkan, Motor Off-Road Listrik Ramaikan Pasar Indonesia
Apa Itu Motor Custom?...
Apa Itu Motor Custom? Berikut Pengertian dan Perkembanganya
BMW R 1300 RT dan RS...
BMW R 1300 RT dan RS Baru Diluncurkan dengan Segudang Perubahan
Buntut PHK Pekerja,...
Buntut PHK Pekerja, Yamaha Music Manufacturing Asia Komit Tetap Beroperasi
Yamaha Racing Indonesia...
Yamaha Racing Indonesia Rilis Skuad Tempur 2025
Yamaha Music Tutup Pabrik,...
Yamaha Music Tutup Pabrik, 1.100 Pekerja Kena PHK
Rekomendasi
Revisi PP 28/2024, Gubernur...
Revisi PP 28/2024, Gubernur Jatim Dukung Aspirasi Buruh Tembakau
5 Rekomendasi Kegiatan...
5 Rekomendasi Kegiatan Seru di Taman Mini, Cocok untuk Liburan Akhir Pekan
Hasil Liga Futsal Profesional...
Hasil Liga Futsal Profesional 2025: Rafhely FC Ditahan Imbang Kuda Laut Nusantara 1-1
Berita Terkini
5 Mobil China dengan...
5 Mobil China dengan Ekspor Terbesar, Ternyata Bukan BYD
Ganjil Genap di Jakarta...
Ganjil Genap di Jakarta Berlaku Jam Berapa?
Panas Menyengat Kabin...
Panas Menyengat Kabin Mobil? Jangan Panik! Ini Cara Jitu Cari Bengkel AC Terdekat
Mengenal Lebih Dekat...
Mengenal Lebih Dekat Dinamo Stater Honda Beat Karbu: Ukuran dan Harga di Pasaran
Apakah bisa Gadai Motor...
Apakah bisa Gadai Motor Tanpa BPKB?
Cara Hitung Denda Telat...
Cara Hitung Denda Telat Bayar Pajak Motor
Infografis
AS Siapkan 100 Hari...
AS Siapkan 100 Hari Lagi untuk Damaikan Rusia dan Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved