Wujudkan Energi Tanpa Emisi, Peugeot dan Guardia di Finanza Italia Menyatu

Sabtu, 24 April 2021 - 06:02 WIB
loading...
Wujudkan Energi Tanpa...
Peugeot dan Guardia di Finanza Italia jalin Kerja sama. FOTO/ IST
A A A
PARIS - Peugeot Global terus memberikan solusi dan alternatif pada audiensnya. Tidak terkecuali, layanan publik dalam upaya menjaga keamanan lembaga finansial dalam mobilitasnya.

Terakhir, Peugeot dan Guardia di Finanza Italia, lembaga pengamanan finansial swasta di Italia. Kolaborasi keduanya lebih maju selangkah. Kali ini secara tegas mereka memberikan pesan untuk mendukung mobilitas tanpa emisi.

Inilah mobil pertama dari armada 30 Peugeot e-208s dengan mesin full elektrik untuk memenuhi kebutuhan Guardia di Finanza Italia. Mobil tersebut diberikan cat yang sesuai dengan warna official Guardia di Finanza lengkap dengan tools untuk menjalankan misi darat mereka.


Mobil bermesin full elektrik ini dapat memberikan tenaga sebesar 136 HP (100 kW) bakal mendampingi mobilitas Guardia di Finanza yang notabene membutuhkan kelincahan dan kecepatan instan. Mobil operasional lembaga ini, jelas membantu mengurangi emisi serta membantu memerangi polusi terhadap lingkungan.

Selain itu, sekadar informasi Peugeot 208 terbaru ini lekat dengan prestasi. Peugeot 208 ini telah memenangi penghargaan otomotif yang paling prestisius di wilayah Eropa, “Car of the Year“ tahun 2020 lalu.

Peugeot 208 yang digunakan Guardia di Finanzia telah didesain khusus dan terintegrasi peralatan penyokokong berbagai misi yang dijalankan. Layout standar ditambahkan roll bar (tulang tambahan) untuk memperkuat struktur mobil. Selain itu, berbagai peralatan penunjang komunikasi terhadap contact center pusat juga terpasang.

Bagian luar kendaraan, bodi mobil dikelir sedemikian rupa dipadukan dengan cat memendarkan cahaya dengan desain sesuai dengan warna simbol Guardia di Finanza. Tiga buah lampu kedip terpasang di atap mobil. Lampu led strip juga di tambahkan di pada bagian depan dan belakang mobil untuk memastikan mobil dapat jelas terlihat saat melakukan operasional bahkan saat sedang berhenti.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
Ini Penyebab Xiaomi...
Ini Penyebab Xiaomi Lebih Unggul dari Apple dalam Bisnis Mobil Listrik
Hyundai IONIQ 9, SUV...
Hyundai IONIQ 9, SUV Listrik Berteknologi Canggih dan Jangkauan Panjang
Spesifikasi Mobil LIstrik...
Spesifikasi Mobil LIstrik Murah Toyota bZ3X yang Dijual Rp200 Jutaan
Lonjakan Drastis Pemudik...
Lonjakan Drastis Pemudik Kendaraan Listrik: PLN Siaga Penuh dengan 1.000 SPKLU di Jalur Trans Jawa-Sumatra!
Volvo ES90 Dipekenalkan,...
Volvo ES90 Dipekenalkan, Mobil Crossover Listrik Berfitur Canggih
Mobil Listrik Terendam...
Mobil Listrik Terendam Banjir, Begini Penanganannya agar Bisa Dipakai Lagi
Laris Manis, Inden Sang...
Laris Manis, Inden Sang Peluru Listrik Xiaomi SU7 Ultra Tembus 2 Tahun!
Rekomendasi
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
6 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved