Kupas Tuntas SUV Pertama Kuda Jingkrak, Ferrari Purosangue Harga Rp5,7 Miliar

Rabu, 14 September 2022 - 05:30 WIB
loading...
Kupas Tuntas SUV Pertama...
Ferrari Purosangue akan mulai diproduksi tahun 2023 dan mulai dijual di pertengahan tahun itu. Foto-foto/DOK. Ferrari.
A A A
ITALIA - Ferrari akhirnya merilis juga mobil SUV pertama mereka, Ferrari Purosangue pada Selasa (13/9/2022) malam lalu. Selama 75 tahun berkiprah di dunia otomotif akhirnya Ferrari membuat mobil SUV yang saat ini tengah diminati oleh banyak orang.

Dalam keterangan resmi Ferrari menyebutkan Ferrari Purosangue memiliki banyak kelebihan menarik. Tidak hanya performa, kenikmatan berkendara, dan kenyamanan hidup berdampingan dalam harmoni yang sempurna, tetapi juga merupakan enkapsulasi tak tertandingi dari DNA ikonik Kuda Jingkrak.

"Inilah alasan mengapa nama Purosangue dipilih. Nama yang dalam bahasa Italia memiliki arti keturunan murni," tulis Ferrari.

Ya, Ferrari memang merasa perlu menerangkan arti nama tersebut. Pasalnya akan ada banyak orang menganggap bahwa mobil SUV bukanlah hal yang otentik buat Ferrari. Hal seperti itulah yang terkadang membuat perusahaan mobil eksotis lainnya seperti Bugatti dan McLaren ogah bikin mobil SUV.

Namun Ferrari sepertinya bersikap realistis bahwa mobil SUV memang tidak bisa ditolak. Apalagi fakta menyebutkan mobil terlaris di Lamborghini saat ini adalah sebuah mobil SUV bernama Lamborghini Urus. Jika Lamborghini saja bisa, kenapa Ferrari tidak?



Nah, berikut ini beberapa kelebihan yang ada di Ferrari Purosangue yang bikin mobil SUV itu istimewa, yuk cermati:

1. Mesin Istimewa
Kupas Tuntas SUV Pertama Kuda Jingkrak, Ferrari Purosangue Harga Rp5,7 Miliar


Ferrari Purosangue memiliki mesin yang istimewa yakni V12 Naturally Aspirated dengan kapasitas silinder 6.500 cc. Mesin itu bisa menggelontorkan tenaga 725 PS dan torsi maksimal 716 Nm. Tenaga itu bisa mengalahkan Lamborghini Urus yang hanya punya tenaga maksimal 650 PS. Berkat mesin itu Ferrari Purosangue bisa berlari dari diam hingga 100 kilometer per jam dalam waktu 3,3 detik.

2. Jok Mobil 2+2
Kupas Tuntas SUV Pertama Kuda Jingkrak, Ferrari Purosangue Harga Rp5,7 Miliar
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ferrari Siap Meluncurkan...
Ferrari Siap Meluncurkan Mobil Listrik Pertama Oktober 2025
Daftar 23 Kendaraan...
Daftar 23 Kendaraan Mewah Koleksi Raffi Ahmad, Berisikan Merek Mobil dan Motor Ternama
5 Rekomendasi Mobil...
5 Rekomendasi Mobil dengan Ground Clearance Tinggi
Mitsubishi Hentikan...
Mitsubishi Hentikan Produksi 3 Model SUV Mulai Maret 2025
Donald Trump Dilantik...
Donald Trump Dilantik sebagai Presiden AS ke-47: Ferrari F430 Miliknya Jadi Sorotan di Balai Lelang
Bedah Fitur Diamond...
Bedah Fitur Diamond Sense Mitsubishi XForce, Ternyata Ini Fungsinya
Lotus Emira Akan Menjadi...
Lotus Emira Akan Menjadi 3 Model pada 2025
Lamborghini dengan Mesin...
Lamborghini dengan Mesin Honda Pertama di Dunia Dikenalkan
Gendong Mesin 4.000cc,...
Gendong Mesin 4.000cc, Segini Tenaga Audi SQ7
Rekomendasi
Inovasi untuk Transformasi...
Inovasi untuk Transformasi Industri Minyak dan Pengelolaan Limbah di Indonesia
Isu Tentara Komplain...
Isu Tentara Komplain Seskab Teddy Naik Pangkat, KSAD Maruli: Saya Ingin Tahu Orangnya Siapa
Kim Soo Hyun Kirim Surat...
Kim Soo Hyun Kirim Surat Cinta untuk Kim Sae Ron: Aku Mencintaimu, Kamu Sangat Imut
4 Negara Anggota NATO...
4 Negara Anggota NATO yang Berdekatan dengan Rusia, Nomor 3 Paling Rawan Diinvasi
Sinopsis Sinetron Romansa...
Sinopsis Sinetron Romansa Kampung Dangdut Eps 13: Tinggal Berdekatan, Galuh & Raka Uring-uringan
Profil Mahmoud Khalil,...
Profil Mahmoud Khalil, Aktivis Muslim AS yang Ditangkap karena Menentang Kebijakan Donald Trump
Berita Terkini
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
1 jam yang lalu
Inilah 10 Model Honda...
Inilah 10 Model Honda Beat di Indonesia
6 jam yang lalu
Rekomendasi Oli Bagus...
Rekomendasi Oli Bagus untuk Yamaha Mio Karbu, Mana yang Terbaik?
7 jam yang lalu
CCTV Tol hingga SPKLU:...
CCTV Tol hingga SPKLU: MudikPedia Bongkar Rahasia Mudik Lancar!
11 jam yang lalu
BYD Guncang Pasar Mobil...
BYD Guncang Pasar Mobil Listrik Indonesia: Jual 3.400 Unit dalam Dua Bulan Pertama 2025!
12 jam yang lalu
Panggung Otomotif Februari...
Panggung Otomotif Februari 2025: Toyota Kuasai 35 Persen Pasar, Persaingan 3 Besar Memanas!
13 jam yang lalu
Infografis
Terbukti Monopoli, KPPU...
Terbukti Monopoli, KPPU Denda Google Rp202,5 Miliar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved