8 Rekomendasi Mobil Anti Banjir yang Jadi Jagoan saat Musim Hujan

Senin, 10 Oktober 2022 - 15:08 WIB
loading...
8 Rekomendasi Mobil...
8 rekomendasi mobil anti banjir yang bisa diandalkan saat musim hujan. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Rekomendasi mobil anti banjir banyak dicari ketika musim penghujan datang. Mengingat negara kita memiliki curah hujan yang cukup tinggi, masyarakat umumnya akan melakukan berbagai persiapan agar bisa terhindar dari banjir.

Dengan demikian, terkadang bencana ini menyebabkan mobilitas akan terhambat karena genangan air yang tinggi saat banjir tentu akan menyulitkan mobil untuk berjalan.



Mobil adalah kendaraan yang menggunakan bahan bakar untuk menghidupkan mesinnya. Mobil kependekan dari otomobil yang berasal dari Bahasa Yunani 'autos' (sendiri) dan Latin 'movére' (bergerak).

Saat ini banyak produsen mobil menciptakan mobil tahan banjir. Dengan kehadiran mobil-mobil tersebut, Anda bisa menerjang banjir dengan mudah. Berikut beberapa rekomendasinya mobil anti banjir :

1. Jeep Wrangler Rubicon

Wrangler merupakan sebuah SUV yang dibuat oleh Stellantis Amerika Serikat melalui divisinya Jeep. Jeep Wrangler Rubicon saat ini disediakan dengan panjang sekitar 4.237 mm, lebar 1.875 mm, serta tinggi 1868 mm. Sedangkan ground clearancenya adalah sekitar 280 mm. Dengan ground clearance yang tinggi serta suspensi yang kokoh, Anda bisa menerjang banjir dengan sangat mudah.

2. Isuzu Panther

Isuzu Panther adalah kendaraan Diesel serba guna yang dibuat oleh Isuzu di Indonesia untuk pasar Asia yang dapat dikategorikan sebagai Asian Utility Vehicle (AUV). Model ini sangat cocok untuk membawa banyak penumpang atau barang. Panther dirancang sesuai dengan kondisi iklim, kondisi jalan. Dengan jargonnya yang berbunyi "Rajanya Diesel", Isuzu Panther dapat membuat pembeli pertimbangkan saat mencari mobil yang tahan banjir.

3. Mitsubishi Pajero
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2436 seconds (0.1#10.140)