Suzuki Rilis konsep SUV Ignis

Kamis, 01 Oktober 2015 - 11:14 WIB
Suzuki Rilis konsep...
Suzuki Rilis konsep SUV Ignis
A A A
TOKYO - Pabrikan asal Jepang, Suzuki, merilis gambar pertama konsep SUV Ignis-Trail menjelang debut di Tokyo Motor Show, yang telah dijadwalkan pada 29 Oktober 2015.

Dilansir Motor1, Kamis (1/10/2015), konsep mobil Ignis-Trail terinspirasi oleh model off-road, dengan sistem penggerak empat roda yang memiliki aksen garis-garis merah pada bodi dan atap yang dilapisi logam. Dari konsep tersebut juga terlihat, modle ini memiliki gloss flare fender hitam.

Desainer Suzuki Motor Corporation, sepertinya akan melakukan penyegaran pada aksen interior Ignis. Mulai dari menyematkan jok aksen oranye dual-tone dan tablet sistem touchscreen berukuran besar, yang akan terhubung ke sistem Smartplay Infotainment.

Tampilan ekterior, mengambil inspirasi Swift dan Baleno, dikemas dengan lampu depan yang lebih besar. Ignis juga dilengkapi dengan veleg 18 inci, yang telah ditingkatkan dengan cat hitam pekat serta menggunakan ban meatier. Sayang, pihak Suzuki masih bungkam mengenai harga dan kapan segera diproduksi secara masal.
(dyt)
Berita Terkait
Suzuki XL7 Raih Penghargaan...
Suzuki XL7 Raih Penghargaan Tertinggi ‘CAR OF THE YEAR’
Suzuki Pamer Swiff dan...
Suzuki Pamer Swiff dan Super Carry Concept di TAS 2024
Suzuki Luncurkan V-Strom...
Suzuki Luncurkan V-Strom 800RE, Ini Detail Bodynya
Suzuki Jimny Lima Pintu...
Suzuki Jimny Lima Pintu Mulai Ugal-Ugalan di Jalan
Suzuki Hayabusa Tekuk...
Suzuki Hayabusa Tekuk Supercar Jepang hingga Eropa
Suzuki Ciaz 2020 Gabungkan...
Suzuki Ciaz 2020 Gabungkan Desain Sporty dan Elegan
Berita Terkini
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
11 jam yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
13 jam yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
13 jam yang lalu
Jakarta Ditinggal Jutaan...
Jakarta Ditinggal Jutaan Kendaraan: Arus Mudik Lebaran 2025 Pecahkan Rekor!
13 jam yang lalu
Prediksi Puncak Arus...
Prediksi Puncak Arus Balik Lebaran 2025: Catat Tanggalnya!
14 jam yang lalu
Mobil Listrik Punya...
Mobil Listrik Punya Layar Canggih, ADAS, dan Kursi Pijat yang Bikin Pemudik Lupa Capek
15 jam yang lalu
Infografis
Kemenag Rilis Rencana...
Kemenag Rilis Rencana Perjalanan Haji Tahun 1444 H/2023 H
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved