Mobil Fast and Farious Mejeng di POMA

Rabu, 07 Oktober 2015 - 11:15 WIB
Mobil Fast and Farious...
Mobil Fast and Farious Mejeng di POMA
A A A
MAKASSAR - Ajang Pameran Otomotif Makassar (POMA) yang berlangsung 7-11 Oktober baru saja resmi dibuka Wakil Gubernur Sulsel Agus Arifin Nu'mang, Rabu (7/10/2015).

Pameran rutin tahunan yang diselenggarkaan Dyandra Promosindo ini, menghadirkan 16 brand dengan memamerkan sejumlah lineup terbarunya. Pameran kali ini tidak hanya menghadirkan mobil yang akan dijual, tapi juga ada dua mobil lama dan memiliki sejarah dalam dunia perfilman international.

Manajemen Dyandra menghadirkannya secara khusus yakni, Mobil Dodge Charger keluaran tahun 1970 yang digunakan Vin Diesel, yang memerankan tokoh Dominic Toretto dalam film Fast and Farious pada 2011 ikut mejeng.

Mobil lain yang dipamerkan yakni, mobil dalam film Car Team merek GMC Vandura keluaran tahun 1983. Dari dua mobil yang dipajang tersebut, mobil Fast and Farious paling diminati pengunjung dan dimanfaatkan untuk ajang selfie.

Branch Manager Dyandra Promosindo, Mawardha DJ menuturkan, hadirnya dua mobil legendaris ini tentunya akan menepis rasa penasaran masyarakat pada mobil tersebut khususnya mobil Fast and Farious.

"Kami ingin memberikan kesan berbeda di tiap pamerannya, makanya dihadirkan hal-hal menarik termasuk menggelar program Classic Car Parade," katanya.
(dyt)
Berita Terkait
Mengintip Geliat Bisnis...
Mengintip Geliat Bisnis Restorasi Mobil Klasik
Penampakan Evakuasi...
Penampakan Evakuasi Mobil yang Dirusak dan Diceburkan Warga ke Sungai di Palembang
Belanja Mobil, Perkuat...
Belanja Mobil, Perkuat Media Sosial agar Semakin Dekat dengan Konsumen
Mazda Indonesia Hadirkan...
Mazda Indonesia Hadirkan Produk Unggulan di GJAW 2023
Penjualan Mobil Bekas...
Penjualan Mobil Bekas kembali Menggeliat
Peluncuran Mobil Listrik...
Peluncuran Mobil Listrik ALETRA L8 EV pada GJAW 2024
Berita Terkini
Efek Lebaran 2025: Penjualan...
Efek Lebaran 2025: Penjualan Honda Naik 5 Persen, Brio Masih Dominan 50 Persen
14 jam yang lalu
10 Merek Mobil Terlaris...
10 Merek Mobil Terlaris Maret 2024: Toyota Tetap Nomor 1, BYD Menyeruak!
14 jam yang lalu
Penjualan Motor Maret...
Penjualan Motor Maret 2025 Anjlok! Target 6,5 Juta Unit Tidak Tercapai?
14 jam yang lalu
Pabrik Neta Dikepung...
Pabrik Neta Dikepung Karyawan Dealer Imbas Mobil Tak Dikirim
1 hari yang lalu
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
1 hari yang lalu
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
1 hari yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved