Yamaha Byson Disuntik Mati

Rabu, 02 Maret 2016 - 00:28 WIB
Yamaha Byson Disuntik...
Yamaha Byson Disuntik Mati
A A A
NEW DELHI - Langkah baru dilakukan Yamaha untuk menghentikan produksi tiga varian produk motornya. Keputusan ini dilakukan karena penjualan kedua produk itu terus menurun di India.

Ketiga produk yang dihentikan produksinya adalah Fazer, FZ-S (di Indonesia dikenal dengan nama Byson) serta satu skutik yaitu Ray Scooter. Pasar skutik di India memang tidak sedasyat di Indonesia.

Seperti dilansir dari dailyroabox, Selasa (1/3/2016) Fazer, FZ-S dan Ray Scooter menambah panjang daftar motor Yamaha yang disuntik mati. Sebelumnya di 2015, Yamaha India juga telah melakukan hal serupa terhadap SZ-S, YBR 125, YBR 110, SZ-RR, dan SS 125.

Fazer dan FZ-S masih menggunakan mesin dengan sistem karburator. Sementara banyak konsumen menginnginkan mesin motor dengan sistem injeksi. Mesin injeksi Yamaha dikenal lebih hemat bahan bakar, responsif, dan sudah menggunakan teknologi Blue Core yang menjadi andalan Yamaha.

Sementara untuk Ray Scooter yang dihentikan karena Yamaha telah memproduksi sebuah skutik baru yang diminati konsumen skuter di India. Bagaimana dengan nasib Byson di Indonesia?
(dol)
Berita Terkait
Begini Tampang Edisi...
Begini Tampang Edisi Terbatas Yamaha MT-15 yang Diluncurkan di Thailand
Yamaha R9 Dipastikan...
Yamaha R9 Dipastikan Akan Meluncur Tahun Depan
Tampilan Warna Baru...
Tampilan Warna Baru Yamaha XSR155 Membuatnya Makin Berkelas
Yamaha MT-03 Dibanderol...
Yamaha MT-03 Dibanderol Rp68,3 Juta
Intip Spesifikasi Yamaha...
Intip Spesifikasi Yamaha R1 untuk IShowSpeed Bali
We Are Aerox Society,...
We Are Aerox Society, Sisi Lifestyle Pengguna Aerox 155
Berita Terkini
Jangan Kedip! Promo...
Jangan Kedip! Promo Vespa April 2025: Diskon hingga Aksesori Gratis
11 jam yang lalu
Arus Balik Lebaran 2025:...
Arus Balik Lebaran 2025: 70 Persen Pemudik Berpacu dengan Waktu, Jabodetabek Kembali Berdenyut!
13 jam yang lalu
Geger Bos Besar Honda...
Geger Bos Besar Honda Shinji Aoyama Tiba-tiba Mundur, Ada Apa?
14 jam yang lalu
Murah dan Kuat Taktik...
Murah dan Kuat Taktik Suzuki yang Kini Dipakai Harley Davidson
15 jam yang lalu
Produsen Suku Cadang...
Produsen Suku Cadang Mobil Taiwan Berniat Angkat Kaki dari AS
17 jam yang lalu
Audi Ancam Keluar dari...
Audi Ancam Keluar dari AS Jika Kebijakan Tarif Impor Tidak Dihentikan
18 jam yang lalu
Infografis
Koruptor Terbesar China...
Koruptor Terbesar China Menilap Rp6,8 Triliun Dieksekusi Mati
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved