Ini 10 Mobil Listrik Tertangguh di Dunia, Terkuat Justru Punya China

Rabu, 15 Maret 2023 - 11:53 WIB
Mobil listrik ini bisa berlari dari diam hingga 100 kilometer per jam dalam waktu 2 detik. Ini terjadi karena mobil ini memiliki bobot yang sangat ringan untuk ukuran mobil sport listrik yakni cuma 1,7 ton.

Menariknya perusahaan mobil tersebut justru bisa mengembangkan teknologi listrik yang sangat canggih berkat sokongan perusahaan mobil China , Geely. Saat ini Geely merupakan pemegang saham mayoritas mobil kebanggaan Inggris tersebut.

2. Aspark Owl - 1.985 Daya Kuda



Tidak sembarangan orang bisa memiliki mobil listrik Aspark Owl. Pasalnya mobil listrik yang memiliki kekuatan 1.985 daya kuda ini cuma diproduksi sebanyak 50 unit.

Energi sebesar itu diklaim berasal dari empat baterai lithium ion 64kWh yang sangat . Mobil ini dijual dengan harga yang cukup wah yakni 2,5 juta Poundsterling atau mencapai Rp46,6 miliar.

3. Rimac Nevera - 1.887 Daya Kuda



Rimac awalnya adalah sebuah perusahaan rumahan di Kroasia. Hanya saja berkat tangan dingin pemiliknya, Mate Rimac, perusahaan mobil listrik itu jadi mendunia. Salah satu kreasi terhebatnya adalah Rimac Nevera.

Mobil sport listrik in i memiliki empat motor listrik yang bisa menghasilkan tenaga maksimal sebesar 1.887 daya kuda. Akselerasinya juga sangat luar biasa dari diam hingga 100 kilometer per jam dapat ditempuh dalam waktu 1,85 detik.

Rimac Nevera saat ini dijual diharga 1,85 juta Poundsterling atau mencapai Rp34,5 miliar.

4. Pininfarina Battista - 1.876 Daya Kuda

Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More