Ini Spesifikasi Motor Listrik Termurah, Harga setelah Disubsidi Jadi Rp5 Jutaan

Minggu, 03 September 2023 - 12:27 WIB
Soal spesifikasi, Exotic Sterrato dibekali baterai berkapasitas 60 V/20,2 Ah dan motor penggerak berkekuatan 800 W. Kombinasi tersebut dapat menghasilkan kecepatan 50 km/jam dengan jarak tempuh hingga 55 km.

Terdapat tiga mode berkendara, yakni Eco, Normal, dan Sport, yang dapat disesuaikan dengan kondisi jalan. Motor listrik ringkas ini juga dapat mengangkut beban sampai 150 kg termasuk pengendara dan pembonceng.

Fitur yang terdapat pada motor listrik Exotic Sterrato adalah Alarm Alert, Lock Motor, Find Vehicle, dan Start Safety System. Perangkat tersebut terbilang cukup lengkap dengan harga motor Rp5 jutaan.

Untuk kaki kakinya menggunakan ban ukuran 10 inci, suspensi depan teleskopik dan dual shock absorber pada bagian belakang. Pengeremannya masih menggunakan tromol pada depan dan belakang.
(wib)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More