4 Rekomendasi Mobil Mini EV di Indonesia, Nomor 1 Paling Laris
Jum'at, 27 Oktober 2023 - 15:34 WIB
JAKARTA - Ada banyak mobil mini EV yang telah muncul di Indonesia. Namun, beberapa di antaranya baru sebatas dipamerkan dan belum resmi dipasarkan.
Mobil listrik berukuran mungil cukup banyak menarik perhatian masyarakat. Tak hanya harganya yang mungkin lebih terjangkau, namun tampilan dan performanya tak kalah mumpuni.
Dihimpun dari berbagai sumber, berikut sejumlah mobil mini EV yang sudah muncul di Indonesia.
Wuling Air ev merupakan salah satu mobil listrik yang cukup disukai masyarakat Indonesia. Diproduksi di pabrik Wuling Cikarang, Jawa Barat, mobil ini terbilang laris di Tanah Air.
Salah satu ciri khas dari Wuling Air ev adalah ukurannya yang mini. Karakteristik tersebut membuatnya bergerak cukup lincah di jalan raya.
Mobil listrik berukuran mungil cukup banyak menarik perhatian masyarakat. Tak hanya harganya yang mungkin lebih terjangkau, namun tampilan dan performanya tak kalah mumpuni.
Dihimpun dari berbagai sumber, berikut sejumlah mobil mini EV yang sudah muncul di Indonesia.
Rekomendasi Mini EV di Indonesia
1. Wuling Air ev
Wuling Air ev merupakan salah satu mobil listrik yang cukup disukai masyarakat Indonesia. Diproduksi di pabrik Wuling Cikarang, Jawa Barat, mobil ini terbilang laris di Tanah Air.
Salah satu ciri khas dari Wuling Air ev adalah ukurannya yang mini. Karakteristik tersebut membuatnya bergerak cukup lincah di jalan raya.
tulis komentar anda