Naik Xiaomi SU7, Bos Besar Ford Jatuh Cinta dengan Mobil China

Jum'at, 25 Oktober 2024 - 05:55 WIB
InsideEV sebelumnya telah melaporkan bagaimana merek China telah mengungguli pabrikan AS selama beberapa tahun dalam hal harga, teknologi baterai, integrasi perangkat lunak, pengisian daya, dan jangkauan pengoperasian.

Tentu saja, warga AS tidak memiliki kesempatan untuk merasakan kemajuan kendaraan listrik China karena tingginya tarif yang dikenakan pada kendaraan listrik dari China.

Mereka benar-benar khawatir bahwa dumping kendaraan listrik Tiongkok akan mendominasi pasar dengan harga lebih rendah dan teknologi maju.

Farley sendiri pernah menggambarkan produsen mobil asal China sebagai ancaman dan buktinya jelas ketika ia sendiri sudah jatuh hati pada SU7 milik Xiaomi. Anda tahu saja bahwa China saat ini tidak sama dengan China sebelumnya.
(wbs)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More