Mobil Habis Perjalanan Jauh, Ini yang Harus Diperiksa
Selasa, 03 Mei 2022 - 07:47 WIB
Selain mengecek ketebalan ban, cek juga tekanannya, apakah masih sesuai standar atau tidak. Periksa pula apakah ada tonjolan pada permukaan ban. Kalau perlu, lakukan juga spooring dan balancing ban agar kondisi mobil tetap stabil.
Kaki-kaki
Semakin sering digunakan, maka kaki-kaki mobil bekerja sangat keras. Beberapa komponen kaki-kaki mobil yang perlu diperhatikan, diantaranya tierod, ball joint, bushing arm, bearing, dan laker. Jika sudah aus, lakukan penggantian untik menjaga kestabilan mobil.
Bodi dan kabin
Di perjalanan tentu bodi mobil akan terpapar debu dan kotoran. Selain itu, aktivitas di mobil juga dapat mengakibatkan kabin berantakan. Wajib bagi pemilik mobil untuk mencuci mobil kesayangan agar tampilannya tetap oke.
Kaki-kaki
Semakin sering digunakan, maka kaki-kaki mobil bekerja sangat keras. Beberapa komponen kaki-kaki mobil yang perlu diperhatikan, diantaranya tierod, ball joint, bushing arm, bearing, dan laker. Jika sudah aus, lakukan penggantian untik menjaga kestabilan mobil.
Bodi dan kabin
Di perjalanan tentu bodi mobil akan terpapar debu dan kotoran. Selain itu, aktivitas di mobil juga dapat mengakibatkan kabin berantakan. Wajib bagi pemilik mobil untuk mencuci mobil kesayangan agar tampilannya tetap oke.
(dan)
tulis komentar anda