Test Ride Aprilia Tuareg 660, Motor Adventure yang Paling Nyaman Dikendarai

Selasa, 03 Januari 2023 - 22:00 WIB
Bobot yang ringan, ringkas, dan memiliki keseimbangan sangat baik membuat Aprilia Tuareg 660 lebih mudah digunakan. Foto: Sindonews/Danang Arradian
BSD - Aprilia Tuareg 660 mencoba menghadirkan motor adventure dengan power besar, teknologi canggih, tapi bodi yang jauh lebih ringkas dibandingkan kompetitornya. Seperti apa?

Motor adventure dirancang untuk memiliki kemampuan jelajah seimbang di dua alam: aspal maupun tanah. Karena itu, biasanya motor adventure memiliki mesin dengan CC besar, harganya mahal, punya ban campuran off-road dan on road, serta posisi riding nyaman untuk duduk ataupun berdiri saat berkendara jarak jauh.

Nah, Aprilia Tuareg 660 adalah motor adventure yang sedikit beda dibanding kompetitornya.



Dari sisi harga, jelas Tuareg 660 bukan yang paling murah dengan banderol Rp 656.000.000. Berikut adalah beberapa kompetitor di pasaran;

1. KTM Adventure 790 – Rp 350 juta

2. Kawasaki Versys 650 – Rp 211 juta

3. BMW F750 GS – Rp 499 juta

4. Triumph Tiger 900 – Rp 545 juta

5. MV Agusta Turismo Veloce – Rp 635 juta
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More