Kenalan dengan 9 Naga Otomotif China yang Siap Taklukkan Dunia

Minggu, 22 Januari 2023 - 13:00 WIB
loading...
A A A
SAIC saat ini memegang merek mobil seperti MG, Roewe, Maxus, dan Feifan. Tidak hanya itu SAIC juga bekerja sama dengan General Motors yang sudah menguasai merek mobil China lainnya, Wuling.

Pada 2021 SAIC berhasil menjual sebanyak 1,11 juta mobil di China.Angka itu fantastis karena tidak termasuk penjualan mobil Wuling.

Menariknya SAIC tidak hanya join venture dengan GM-Wuling tapi juga perusahaan otomotif dunia lain seperti Volkswagen dan Iveco.



Kenalan dengan 9 Naga Otomotif China yang Siap Taklukkan Dunia


5. Chery Automobile

Chery termasuk salah satu merek mobil yang masih baru karena didirikan pada 1997. Chery memang pernah memberikan cerita sendiri buat Indonesia. Namun tahun ini mereka balik lagi dengan model mobil yang sangat menarik.

Pada 2021 mereka berhasil menjual 962.000 mobil dengan berbagai merek yakni Jetour, Chery, Cowin Auto, Karry, dan Exeed.

6. FAW

FAW merupakan salah satu perusahaan otomotif China yang tertua. Dibentuk pada 1953 FAW saat ini punya tiga merek mobil yang dominan FAW, Hongqi, dan Bestune.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3864 seconds (0.1#10.140)