Sopir Bus Wajib Tahu, Ini Kerusakan Komponen Kendaraan yang Memicu Rem Blong

Minggu, 12 Mei 2024 - 15:20 WIB
loading...
Sopir Bus Wajib Tahu,...
Kecelakaan bus pariwisata Trans Putera Fajar di Jalan Ciater. FOTO/ DOK SINDOnews
A A A
SUBANG - Kecelakaan bus pariwisata Trans Putera Fajar di Jalan Ciater, Kabupaten Subang yang memakan korban jiwa sebanyak 11 orang diduga karena rem blong. Diduga kecelakaan ini akibat rem blong.



Rem blong menjadi salah satu faktor penyebab kecelakaan lalu lintas terbanyak .

Jika tidak dikenali dan dirawat dengan baik, komponen rem akan membahayakan pengendara.

Rem merupakan komponen yang wajib dalam kondisi baik karena vital untuk keselamatan penumpang dan pengendara lain.

Ada 2 jenis rem, yaitu tromol dan cakram. Dalam dua sistem rem ini, tekanan dari saluran rem mendorong cakram atau tromol ke roda untuk memperlambat laju kendaraan.

Perawatan rem harus dilakukan berkala demi menghindari risiko rem blong yang bisa sangat berbahaya. Dilansir dari situs resmi Suzuki, berikut 3 penyebab rem blong:

1. Piston atau kanvas rem

Penyebab piston atau kanvas rem rusak atau aus biasanya karena faktor usia. Agar tetap berjalan baik, periksa rutin komponen tersebut setiap kendaraan menempuh jarak 10.000 km.

2. Selang minyak rem tersumbat


Penyebab rem blong selanjutnya yaitu selang minyak rem tersumbat. Kondisi minyak rem serta selang minyak yang kecil harus selalu dicek karena mobil umumnya memakai sistem pengereman dengan tekanan fluida dari minyak rem dalam mekanisme pengereman.

3. Seal piston aus


Kualitas minyak rem buruk karena kedaluwarsa atau terkontaminasi banyak hal lantaran terlalu sering membuka tutup tabung minyak juga bisa jadi penyebab.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Panduan Memilih Bus...
Panduan Memilih Bus yang Layak Jalan lewat Stiker: Biru, Pink, dan Tanda X, Apa Bedanya?
PO Gunung Harta Rilis...
PO Gunung Harta Rilis Tiga Bus Baru, Pakai Sasis Tronton
Nyawa di Ujung Tanduk:...
Nyawa di Ujung Tanduk: Mengapa Sabuk Pengaman Wajib Hukumnya di Bus?
Mudik Nyaman ke Cirebon?...
Mudik Nyaman ke Cirebon? Siapkan Dana, Ini Daftar Lengkap Bus dan Harga Tiketnya!
Kemenhub Siap Tindak...
Kemenhub Siap Tindak Tegas Bus Tak Laik Jalan Buat Angkut Pemudik
Avanza Zombie Gemparkan...
Avanza Zombie Gemparkan Jagat Maya: Ringsek Parah, Tetap Melaju Perkasa!
Daftar Harga Tiket Bus...
Daftar Harga Tiket Bus Jakarta-Malang untuk Lebaran 2025, Referensi Buat Mudik
Harga Tiket Bus Jakarta-Yogyakarta...
Harga Tiket Bus Jakarta-Yogyakarta Mudik Lebaran 2025
Hino Buka18 Posko Lebaran...
Hino Buka18 Posko Lebaran 2025, Ini Titik Lokasinya
Rekomendasi
Orang Terkaya di Thailand...
Orang Terkaya di Thailand Borong Saham Perbankan Rp6,1 Triliun
Pendidikan Ricky Kambuaya,...
Pendidikan Ricky Kambuaya, Pemain Timnas Indonesia yang Ternyata Mahasiswa S2 Ilmu Manajemen
Alasan Aneh Meghan Markle...
Alasan Aneh Meghan Markle Tetap Memiliki Gelar Kerajaan Meski Tak Lagi Jadi Bangsawan
Dewi Andongsari, Sosok...
Dewi Andongsari, Sosok Ibunda Gajah Mada yang Jarang Diketahui
2 Negara Anggota NATO...
2 Negara Anggota NATO Akan Kerahkan Jet Tempur dan Kapal Perang ke Ukraina
Ikang Fawzi Gelar Open...
Ikang Fawzi Gelar Open House Agar Tak Kesepian Rayakan Lebaran Tanpa Marissa Haque
Berita Terkini
Pabrik Hyundai di Georgia...
Pabrik Hyundai di Georgia Siap Produksi Ioniq 9 Tepat Waktu
11 jam yang lalu
Skywell Hadirkan Mobil...
Skywell Hadirkan Mobil Listrik China Pertama di Inggris
13 jam yang lalu
Isuzu Siapkan Truk Klasik...
Isuzu Siapkan Truk Klasik Keren yang Belum Pernah Anda Lihat
14 jam yang lalu
China Siap Aliri Energi...
China Siap Aliri Energi dari Luar Angkasa ke Mobil Listrik
17 jam yang lalu
Hyundai Siap Memperkenalkan...
Hyundai Siap Memperkenalkan Sistem Infotainment Terbaru Pleos
19 jam yang lalu
Sejarah Vespa Sprint...
Sejarah Vespa Sprint Skuter Italia Paling Diburu di Indonesia
21 jam yang lalu
Infografis
Ini Tersangka Serangan...
Ini Tersangka Serangan Mobil yang Tewaskan 15 Orang di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved