Penyebab Ban Mobil Cepat Gundul, 3 Hal Ini Luput dari Perhatian

Minggu, 01 Desember 2024 - 20:43 WIB
loading...
Penyebab Ban Mobil Cepat...
Penyebab Ban Mobil Cepat Gundul,. FOTO/ RIDEAPART
A A A
JAKARTA - Penyebab ban motor gundul y ang harus diperhatikan. Ban satu-satunya bagian kendaraan yang menempel pada aspal untuk menggerakan dan mengontrol laju kendaraan Anda.



Banyak orang menyepelekan perawatan ban. Seperti tekanan angin jarang di kontrol dan gaya berkendara yang buruk. Ini tidak hanya mengurangi kenyamanan tapi juga keamanan akibat ban cepat botak alias aus.

Untuk itu, Anda harus memperhatikan penyebab ban kendaraan cepat botak. Dilansir dari berbagai sumber, berikut empat penyebab ban motor cepat gundul:

1. Tekanan Angin Ban



Memeriksa tekanan angin ban sering diabaikan pemilik kendaraan. Periksalah tekanan angin secara berkala sesuai dengan petunjuk yang tertera pada kendaraan.

Biasanya stiker petunjuk tekanan angin ban menepel di bagian pilar pintu pengemudi. Jangan sampai tekanan angin terlalu rendah atau terlalu keras.

Tekanan angin ban yang kurang berpotensi membuat permukaan ban berubah menjadi lebih lebar. Kondisi tersebut menyebabkan kinerja ban lebih berat lantaran beban mesin ditambah kurangnya tekanan angin membuat roda tidak dapat dibelokkan secara leluasa.

2. Bobot Kendaraan


Bobot kendaraan menjadi faktor lain yang dapat menyebabkan ban cepat aus. Bobot yang berlebih membuat tekanan makin tinggi.

Kasusnya hampir sama dengan tekanan udara yang berkurang, bobot yang berlebihan dapat membuat telapak ban lebih lebar dan cepat aus.

3. Gaya berkendara


Gaya berkendara dapat memengaruhi keawetan ban. Jika gaya berkendara Anda buruk atau agresif, seperti sering rem mendadak atau mobil dibawa drifting, usia pakai ban akan lebih pendek. Ini karena ban cepat aus alias gundul.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
Cara Bikin Motor Nyaman...
Cara Bikin Motor Nyaman dan Tokcer Dipakai Mudik
4 Cara Mengatasi Fuel...
4 Cara Mengatasi Fuel Pump Lemah dengan Mengecek 4 Komponen Ini
Cara Menghidupkan Vario...
Cara Menghidupkan Vario 150 Tanpa Remot
Mobil Habis Terendam...
Mobil Habis Terendam Banjir Jangan Langsung Dihidupkan, Ikuti Cara Ini
3 Cara Melintasi Banjir...
3 Cara Melintasi Banjir agar Kendaraan Tidak Mati Total
8 Hal Ini Bisa Mengurangi...
8 Hal Ini Bisa Mengurangi Kerusakan Mobil dan Motor Akibat Banjir
Stellantis Kenalkan...
Stellantis Kenalkan Ban Canggih Terbuat dari Cangkang Telur
7 Bagian yang Wajib...
7 Bagian yang Wajib Dicek saat Servis Motor Jangan Sampai Dilewatkan
Rekomendasi
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
5 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
3 Kekuatan Mengerikan...
3 Kekuatan Mengerikan Harimau Jawa, dari Gigitan hingga Cakar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved