Volvo Ketahuan Bangun Mobil Otonom dengan Teknologi LiDAR

Minggu, 10 Mei 2020 - 15:08 WIB
loading...
Volvo Ketahuan Bangun...
Tampak LiDAR yang merupakan sensor yang mampu memindai benda dan permukaan secara digital tengah dipasangkan ke mobil otonom Volvo. Foto/Ist
A A A
GOTEBORG - Saat ini, banyak produsen mobil di dunia yang berlomba-lomba menciptakan kendaraan otonom. Volvo merupakan salah satu merek yang memiliki ambisi menciptakan mobil otonom sempurna.

Bahkan, perusahaan asal Swedia itu telah menargetkan bahwa satu dari tiga mobil yang dijualnya, merupakan mobil otonom. Salah satu upaya mewujudkannya, Volvo bekerja sama dengan perusahaan teknologi bernama Luminar, untuk mengadopsi teknologi Light Detection and Rangin (LiDAR) ke dalam mobilnya.

Mengutip Carbuzz, Minggu (10/5/2020), LiDAR merupakan sensor yang mampu memindai benda dan permukaan secara digital. Teknologi ini memang cocok disandingkan ke dalam mobil otonom untuk menghindari kecelakaan.

Salah satu poin dari kolaborasi kedua perusahaan menyatakan Volvo akan meningkatkan kepemilikan saham Luminar. Selain itu, Volvo juga bertugas mengembangkan sistem self-driving pertama untuk jalan raya, serta inovasi keselamatan di masa depan.

Tidak hanya itu, Volvo dan Luminar juga akan mengembangkan fitur lainnya yang mempermudah pengemudi. Dengan begitu, mobil Volvo nantinya bisa mengemudi secara mandiri di jalan tol, ketika kendaraan memastikan aman untuk dilakukan.
(iqb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
Lirik Pasar SUV, Volvo...
Lirik Pasar SUV, Volvo Siap Kubur Wagon
Volvo ES90 Dipekenalkan,...
Volvo ES90 Dipekenalkan, Mobil Crossover Listrik Berfitur Canggih
Volvo Siapkan Sedan...
Volvo Siapkan Sedan Listrik yang Bisa Melesat 300 Km Sekali Cas
Cara Kerja dan Keunggulan...
Cara Kerja dan Keunggulan Teknologi Otonom Mata Dewa Milik BYD, Didukung DeepSeek?
BYD Picu Perang Harga...
BYD Picu Perang Harga di Pasar EV dengan Fitur Smart Driving Gratis
Volvo Menolak Keras...
Volvo Menolak Keras Ubah XC90 Jadi Mobil Listrik, Ini Alasannya
Apple Resmi Batalkan...
Apple Resmi Batalkan Semua Proyek Mobil Listrik Otonom
Teknologi Self-Driving...
Teknologi Self-Driving China Jadikan Tesla sebagai Tolak Ukur
Rekomendasi
Ini 7 Sekolah yang Dikecualikan...
Ini 7 Sekolah yang Dikecualikan dari Ketentuan SPMB 2025
Puan Ungkap Pesan Megawati...
Puan Ungkap Pesan Megawati untuk Prabowo lewat Didit saat Halalbihalal
Didit Kunjungi Megawati...
Didit Kunjungi Megawati saat Lebaran, Dasco: Sampaikan Pesan dan Salam Prabowo
Mengenal 7 Masjid Tua...
Mengenal 7 Masjid Tua di Jakarta, Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
PSM Makassar Siap Hadapi...
PSM Makassar Siap Hadapi Cong An Hanoi FC di Semifinal ASEAN Club Championship 2025
SPMB 2025 Dibuka Mei,...
SPMB 2025 Dibuka Mei, Ini Jadwal Resmi Pengganti PPDB dari Kemendikdasmen
Berita Terkini
Seragam Baru Teknisi...
Seragam Baru Teknisi Suzuki: Bukan Sekadar Ganti Baju, Tapi Revolusi Layanan Purna Jual!
3 jam yang lalu
Elon Musk Minta Dalang...
Elon Musk Minta Dalang Pengrusakan Dealer Tesla Ditangkap, Sebut Aksi Protes Sebagai Terorisme Domestik Skala Luas!
7 jam yang lalu
Protes Anti-Elon Musk...
Protes Anti-Elon Musk Mengguncang Dealer Tesla di Seluruh Dunia!
7 jam yang lalu
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
1 hari yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
1 hari yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
1 hari yang lalu
Infografis
10 Kota dengan Konsumsi...
10 Kota dengan Konsumsi Gorengan Tertinggi di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved