3 Langkah Mitsubishi Motors Selama PPKM Darurat

Sabtu, 10 Juli 2021 - 17:33 WIB
loading...
3 Langkah Mitsubishi...
PT MMKSI berupaya mempermudah konsumen yang ingin memiliki model kendaraan penumpang dan niaga ringan. Foto: dok PT MMKSI
A A A
JAKARTA - Berbagai perusahaan otomotif cepat beradaptasi selama masa PPKM Darurat. Utamanya, untuk mempermudah konsumen membeli mobil. Lewat beragam layanan purna jual, potongan harga, hingga Layanan Darurat 24 Jam .

Termasuk juga PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI). Presiden Direktur PT MMKSI Naoya Nakamura mengatakan, pihaknya berupaya mempermudah konsumen yang ingin memiliki model kendaraan penumpang dan niaga ringan.



”Konsumen dapat memanfaatkan pilihan program pembiayaan, gratis biaya jasa, gratis asuransi, serta keuntungan dari perpanjangan kebijakan insentif potongan PPnBM 100% untuk model Xpander dan Xpander Cross, sesuai waktu delivery unit,” ujarnya.

Berikut langkah yang diambil Mitsubishi Motors selama PPKM Darurat:

1. Perpanjangan Insentif PPnBM 100%
Dengan perpanjangan insentif PPnBM 100%, PT MMKSI mendorong konsumen yang telah menerima produk Juni 2021 silam untuk menghubungi dealer resmi terkait informasi lebih lanjut dan prosedur lebih rinci untuk mendapatkan manfaat tersebut. Terutama masyarakat yang berminat dengan Xpander dan Xpander Cross.

2. Penjualan dan Adimistrasi Jarak Jauh
Terkait usaha pencegahan pandemi, PT MMKSI mendukung peraturan pemerintah lewat pelaksanaan PPKM. ”Karena itu, kami mengambil langkah cepat dengan menyesuaikan semua layanan di dealer untuk memenuhi kepuasan pelanggan. Yakni dengan beroperasi berdasarkan peraturan dan protokol kesehatan ketat,” ujarnya.

Naoya menyebut bahwa kegiatan penjualan dan administrasi akan dilakukan dari jarak jauh. ”Kami memberi layanan standar perawatan kendaraan dan siap memberikan layanan lain melalui berbagai cara yang memungkinkan seperti telepon dan semua platform digital,” ujarnya.



3. Layanan Darurat 24 Jam
PT MMKSI memberi Layanan Darurat 24 Jam bagi konsumen dalam keadaan darurat.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mitsubishi Grandis Facelift...
Mitsubishi Grandis Facelift Siap Meluncur dengan Mesin Baru
TKDN Mitsubishi XForce...
TKDN Mitsubishi XForce Mencapai 80 Persen, Menteri UMKM: Perlu Ditiru Merek Lain
Rasakan Manuver dan...
Rasakan Manuver dan Fitur Mitsubishi New Pajero Sport Dakar Ultimate di IIMS 2025
Tanpa Mobil Baru, Mitsubishi...
Tanpa Mobil Baru, Mitsubishi Siapkan Kejutan di IIMS 2025
Mitsubishi Ragu Bergabung...
Mitsubishi Ragu Bergabung atau Tidak dengan Honda dan Nissan
Mitsubishi Hentikan...
Mitsubishi Hentikan Produksi 3 Model SUV Mulai Maret 2025
Menjajal Fitur Adaptive...
Menjajal Fitur Adaptive Cruise Control dan ADAS Mitsubishi Xforce
Renault Pertimbangkan...
Renault Pertimbangkan Gabung dengan Honda Bersama Nissan
Toyota Hilux Travo Siap...
Toyota Hilux Travo Siap Bikin Mitsubishi Triton Jauh Tertinggal
Rekomendasi
Prabowo: Pendidikan...
Prabowo: Pendidikan yang Bagus Perlu Uang, Bukan dengan Omon-omon
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
Budaya Malu Korupsi...
Budaya Malu Korupsi Terkenal di Jepang, Mengapa Indonesia Tak Bisa Meniru?
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
5 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
13 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Komisi Eropa...
3 Alasan Komisi Eropa Dorong UE Miliki Blok Pertahanan Baru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved