Riset Greenpeace Tempati Toyota pada Urutan Terendah

Kamis, 04 November 2021 - 10:02 WIB
loading...
Riset Greenpeace Tempati...
Riset Greenpeace Tempati Toyota pada Urutan Terendah
A A A
TOKYO - Toyota disebut menempati menempati urutan terendah berdasarkan peringkat yang dirilis Greenpeace. Toyota menjadi pabrikan otomotif dengan peringkat terendah (“F minus minus”) dalam hal upaya pengurangan emisi karbon, setelah Stellantis.

Seperti dilansir dari Channel News Asia, di antara faktor-faktor yang dinilai termasuk upaya untuk meminimalkan emisi karbon dalam rantai pasokan, mengembangkan teknologi yang lebih ramah lingkungan untuk baterai kendaraan, serta menghentikan pasokan mesin pembakaran internal untuk memberi jalan bagi EV.



General Motors dikabarkan mendapat peringkat C, diikuti oleh Volkswagen (D), Renault (D-), serta Ford, Honda dan Hyundai-Kia (grade F+ atau F-)

Menurut Ada Kong, manajer proyek senior kampanye industri otomotif di Greenpeace Asia Timur menjelaskan,

“Toyota adalah produsen yang masih keras kepala untuk mempertahankan penggunaan mesin bertenaga bensin,'' jelas Kong

Bahkan, raksasa otomotif itu juga termasuk yang lantang 'menentang' adaptasi kendaraan listrik yang dilakukan beberapa pihak tanpa perencanaan yang matang.

Namun, Toyota baru-baru ini mengumumkan investasi 1,5 triliun yen untuk mengembangkan baterai kendaraan listrik dan hibrida pada tahun 2030.

Menurut laporan lebih lanjut, “beberapa perusahaan Jepang seperti Toyota percaya teknologi hybrid adalah alternatif yang paling efektif untuk mesin pembakaran internal.

“Namun, di dunia nyata, penurunan emisi serta tingkat konsumsi bahan bakar kendaraan hybrid tidak sebaik yang diharapkan, di mana kendaraan PHEV hanya mampu mengurangi sepertiga emisi jika dibandingkan dengan mobil bensin atau diesel.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
Panggung Otomotif Februari...
Panggung Otomotif Februari 2025: Toyota Kuasai 35 Persen Pasar, Persaingan 3 Besar Memanas!
Ini Penyebab Xiaomi...
Ini Penyebab Xiaomi Lebih Unggul dari Apple dalam Bisnis Mobil Listrik
Hyundai IONIQ 9, SUV...
Hyundai IONIQ 9, SUV Listrik Berteknologi Canggih dan Jangkauan Panjang
Berubah Total, CEO Makoto...
Berubah Total, CEO Makoto Uchida Akan Tinggalkan Nissan
Mazda Bergeser ke Pasar...
Mazda Bergeser ke Pasar Premium, Nasib Miata di Ujung Tanduk?
Spesifikasi Mobil LIstrik...
Spesifikasi Mobil LIstrik Murah Toyota bZ3X yang Dijual Rp200 Jutaan
Rekomendasi
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
5 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
Proyeksi Pertumbuhan...
Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Global pada 2024-2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved