Jeep Keramat Slank, Berani Sentuh Nyawa Melayang

Sabtu, 04 Desember 2021 - 07:02 WIB
loading...
Jeep Keramat Slank,...
Pose Personel formasi 13 Slank bersama Jeep CJ6 di cover album Suit hehehe. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Seonggok mobil Jeep CJ Series di markas band Slank di Jalan Potlot III punya segudang cerita bagi Bimbim dan kawan-kawan. Mobil legendaris ini menyimpan cerita misteri, berani sentuh nyawa taruhannya.

Seperti dikulip dari chanel Youtube Slank, dua personilnya Bimbim dan Kaka bercerita, sejarah Jeep CJ6 yang menemani perjalanan karier mereka. "Jeep ini CJ6 long sasis, rata-rata kan yang banyak terkenal CJ6 dan CJ5," buka Kaka.

Jeep jenis ini, kata Kaka sangat langka, boleh dikatakan kendaraan yang diproduksi dalam jumlah terbatas.



"Ini lebih panjang dari Jeep yang ada. Membawa kita manggung ke berbagai daerah. Muat 5 personil dengan alat-alatnya," terangnya. Jeep ini, juga digunakan saat shooting beberapa video klip.

Namun, saat Slank sudah mulai dikenal dan semakin sukses, Jeep ini pun sudah tidak lagi digunakan. bahkan, Bimbim sang pemilik Jeep, meletakkan mobil ini di atas toko marchandise yang bernama Slank Store.

"Kita simpan aja di atas, sebagai bentuk penghargaan," terang penggebuk drum Slank ini.

Lalu kenapa tidak di modifikasi? Bimbim mengatakan, dulu pernah ada satu orang yang ingin memodifikasi.

"Sudah dibawa mobilnya, tidak lama orangnya meninggal, dibalikin lagi deh," ceritanya.

Lalu ada lagi yang ingin mengubah mobil itu agar menjadi lebih keren. "Setelah dipretelin mau dibangun, orangnya hilang, bener-bener hilang tidak ketemu," tambah Bimbim.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Skywell Hadirkan Mobil...
Skywell Hadirkan Mobil Listrik China Pertama di Inggris
Bakal Jadi Lawan Ducati...
Bakal Jadi Lawan Ducati Diavel, Zontes 703V Diperkenalkan
BMW R 80 G/S versi 2025...
BMW R 80 G/S versi 2025 Diluncurkan, Segini Tenaganya
Triumph TF 250-E dan...
Triumph TF 250-E dan TF 450-E Diluncurkan, Ini Detail Speknya
5 Pemain Sepakbola dengan...
5 Pemain Sepakbola dengan Mobil Termahal di Tahun 2025
Elon Musk Izinkan Tesla...
Elon Musk Izinkan Tesla Dijual di Arab Saudi
Ducati XDiavel V4 Terbary...
Ducati XDiavel V4 Terbary Siap Diproduksi di Borgo Panigale
Aston Martin Luncurkan...
Aston Martin Luncurkan Vanquish Volante 2025, Desain Ikonik Dipertahankan
Perluas Penetrasi Pasar,...
Perluas Penetrasi Pasar, QJMOTOR Indonesia Beberkan Komitmen di 2025
Rekomendasi
Bus Mogok, Puluhan Jemaah...
Bus Mogok, Puluhan Jemaah Umrah asal Subang Terdampar di GT Cikatama
Rekomendasi 4 Film Bertema...
Rekomendasi 4 Film Bertema Keluarga yang Bikin Lebaran Lebih Hangat dan Bermakna
Titiek Puspa Jalani...
Titiek Puspa Jalani Lebaran di ICU, Masih Pemulihan usai Operasi Pecah Pembuluh Darah
Lebaran Hari Pertama,...
Lebaran Hari Pertama, Tol Jakarta-Cikampek dan MBZ Macet Parah
Profil Lennox Lewis:...
Profil Lennox Lewis: Mantan Juara Kelas Berat Tak Terbantahkan yang Takut Hadapi Holyfield
Pramono Longgarkan Syarat...
Pramono Longgarkan Syarat Jadi Pasukan Oranye: Minimal Lulus SD, Pertimbangkan Hapus Batas Usia
Berita Terkini
Skywell Hadirkan Mobil...
Skywell Hadirkan Mobil Listrik China Pertama di Inggris
1 jam yang lalu
Isuzu Siapkan Truk Klasik...
Isuzu Siapkan Truk Klasik Keren yang Belum Pernah Anda Lihat
2 jam yang lalu
China Siap Aliri Energi...
China Siap Aliri Energi dari Luar Angkasa ke Mobil Listrik
5 jam yang lalu
Hyundai Siap Memperkenalkan...
Hyundai Siap Memperkenalkan Sistem Infotainment Terbaru Pleos
7 jam yang lalu
Sejarah Vespa Sprint...
Sejarah Vespa Sprint Skuter Italia Paling Diburu di Indonesia
9 jam yang lalu
Bakal Jadi Lawan Ducati...
Bakal Jadi Lawan Ducati Diavel, Zontes 703V Diperkenalkan
10 jam yang lalu
Infografis
Iran: 2 Kapal Induk...
Iran: 2 Kapal Induk Nuklir AS Tak akan Berani Menyerang!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved