Hyundai Ioniq 6 Mendarat Mulus di Indonesia, Nih Tampangnya!

Kamis, 12 Mei 2022 - 15:59 WIB
loading...
Hyundai Ioniq 6 Mendarat...
Hyundai Ionig 6 resmi mendarat di Indonesia. FOTO/ WBS/ SINDOnews
A A A
JAKARTA - Hyundai siap menghadirkan Ioniq 6 di Indonesia, kepastian tersebut didapatkan ketika SINDOnews berhasil mengabadikan Hyundai Ioniq 6 ketika proses bongkar muat mobil di Jakarta belum lama ini.

Hyundai sendiri di Indonesia baru saja meluncurkan Ioniq 5, dan mendapatkan sambutan luar biasa dari masyarakat, mungkin karena respons baik terhadap Ioniq 5 membuat Hyundai kebelet hadirkan Ioniq 6 di Indonesia.



Hyundai Ioniq 6, mobil listrik berikutnya yang bakal dirilis Hyundai, Ioniq 6 akan mengambil basis sebagai sebuah sedan.
Bentuk dari Hyundai Ioniq 6 mengambil inspirasi dari Hyundai Prophecy concept. Hal ini terlihat dari bentuk atap yang membulat.

Hyundai turut memasangkan lampu depan dengan konsep lebih agresif, melalui DRL titik-titik dan sepasang projector LED mengotak. Pelek yang digunakan mengusung aksen kipas dengan jumlah 5 palang. Tapi bisa jadi lebih dari lima karena belum bisa dipastikan lebih lanjut.

Sedan sporti ini juga memboyong konsep desain interior Smart Living Space dengan beragam fitur unggulan menarik, di antaranya konektivitas ke handphone nirkabel, highly adjustable seats dan tempat penyimpanan.

Secara keseluruhan, tampilannya mirip dengan Hyundai Prophecy Concept. Terlihat pada bagian bodinya atapnya berbentuk membulat dan panjang yang tersambung pada area kap mesin serta bagasi dengan overhang pendek.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
Ini Penyebab Xiaomi...
Ini Penyebab Xiaomi Lebih Unggul dari Apple dalam Bisnis Mobil Listrik
Hyundai IONIQ 9, SUV...
Hyundai IONIQ 9, SUV Listrik Berteknologi Canggih dan Jangkauan Panjang
Berubah Total, CEO Makoto...
Berubah Total, CEO Makoto Uchida Akan Tinggalkan Nissan
Mazda Bergeser ke Pasar...
Mazda Bergeser ke Pasar Premium, Nasib Miata di Ujung Tanduk?
Spesifikasi Mobil LIstrik...
Spesifikasi Mobil LIstrik Murah Toyota bZ3X yang Dijual Rp200 Jutaan
Skoda Octavia vRS Jadi...
Skoda Octavia vRS Jadi Mobil Pemburu Kejahatan Polisi Inggris
Lonjakan Drastis Pemudik...
Lonjakan Drastis Pemudik Kendaraan Listrik: PLN Siaga Penuh dengan 1.000 SPKLU di Jalur Trans Jawa-Sumatra!
Rekomendasi
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
6 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
Saat Kecelakaan Maut...
Saat Kecelakaan Maut di Paris, Putri Diana Hamil 10 Minggu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved