Jangan Sampai Lengah, Ini Fungsi dan Gejala Kerusakan pada Fuel Filter yang Perlu Diketahui

Kamis, 14 Juli 2022 - 20:00 WIB
loading...
Jangan Sampai Lengah, Ini Fungsi dan Gejala Kerusakan pada Fuel Filter yang Perlu Diketahui
Banyak pemilik mobil belum memahami fungsi dan gejala kerusakan pada fuel filter. Foto/IST
A A A
JAKARTA - Jangan sampai lengah, pemilik mobil harus memahami fungsi dan gejala kerusakan pada fuel fiter pada mobil kesayangan.Pasalnya masih banyak pengguna kendaraan, baik roda dua dan roda empat, menganggap enteng fuel filter atau filter bahan bakar.

Padahal fuel filter adalah komponen yang sangat penting buat mobil . Bisa diibaratkan fuel filter ibarat hati buagt manusia. Seperti hati yang mencegah racun masuk ke dalam tubuh, filter bahan bakar memang menghalangi kotoran-kotoran atau material lain masuk ke dalam ruang bakar.

Tentunya racun atau kotoran yang masuk ke dalam ruang bakar akan berpengaruh besar pada mobil. Seperti disebutkan tadi, secara umum fungsi utama dari saringan filter bahan bakar mobil yaitu untuk menyaring berbagai kotoran yang terdapat di dalam bahan bakar.

Namun fungsinya tidak berhenti di situ saja. Fuel filter juga berguna untuk menyaring elemen air yang biasanya ditemukan di bahan bakar. Bukan tidak mungkin bahan bakar bisa bercampur dengan air dan penyebab pencampurannya sangatlah bervariasi.

Filter bahan bakar juga berfungsi untuk menurunkan aliran kecepatan bahan bakar yang disalurkan ke berbagai bagian atau ruang pembakaran. Dengan begitu, maka mobil bisa melaju dengan stabil dalam berbagai kondisi jalan.



Jadi fungsi fuel filter memang sangat penting. Perawatan fuel filter otomatis mutlak diperlukan agar kondisi mobil tetap terjaga. Seperti tubuh manusia yang bisa lemah karena makanan tidak bergizi, begitu juga mobil dengan fuel filter yang tidak terawat dengan baik.

Fuel filter yang sudah tidak berfungsi dengan baik memang akan memberikan dampak yang benar-benar terasa ke mobil. Dampaknya itu akan hadir dalam beberapa gejala di bawah ini:

Filter bensin bisa kotor, dan bila sedang dalam keadaan ini akan menimbulkan akibat yang buruk. Berikut ini adalah beberapa akibat yang bisa terjadi:

1. Mesin Mobil Sulit Dinyalakan
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3120 seconds (0.1#10.140)