Honda CB400X Motor Adventure Super Ringan

Sabtu, 27 Juni 2020 - 00:08 WIB
loading...
Honda CB400X Motor Adventure...
Honda CB400X Adventure. FOTO/ IST
A A A
TOKYO - Honda bersiap luncurkan varian adventure terbaru yakni CB400X 2020 yang ditenagai mesin DOHC twin-cylinder 399cc liquid-cooled yang menghasilkan 45bhp dan torsi 38Nm

Seperti dilansur dari Rushlane, Moge entry level bergenre cruiser ini sudah hadir di Indonesai. Namun, masih banyak orang belum tau dengan motor pabrikan asal Jepang ini. (Lihat grafis:Industri Automotif Rontok Dihantam Pandemi Covid-19)

Dengan bobot 194 kg untuk kategori moge touring, motor ini masih terbilang sedang. Diajak bermanuver zig-zag pelan masih nyaman, karakternya cukup fleksibel dan nurut diajak belok. BACA JUGA - Pasar Hatchback Melempem, Toyota Akan Bunuh Yaris Akhir Juni 2020

Saat berhenti dan kaki turun, terasa jok CB400X cukup tinggi, tepatnya 795 mm. Tapi jangan khawatir, untuk postur Asia sekitar 170 cm, kaki dijamin masih menapak sempurna ke aspal, kendati mesti sedikit mengangkang karena jok lebar.

Sisi depan dikasih windshield mungil, Windshield ini menutupi panel indikator full digital mungil berwarna dasar orange, yang saat kontak off akan meredup pelan. Porsi terbesar ada takometer model bar dengan redline 10.000 rpm.

Bawah kanan ada jam, odometer, tripmeter dan lainnya. Ada pula info konsumsi bensin real dan rata-rata, termasuk pula bensin yang sudah terpakai saat posisi E. Sayang tanpa info suhu mesin, hanya lampu yang menyala saat overheat.

Tangkinya cukup besar, bisa menampung bensin 17 liter, jadi bakalan jarang mampir SPBU. Bentuknya cukup ramping, sehingga enak dijepit paha. Joknya sendiri tebal dengan busa cukup empuk.

Sistem kelistrikan dikawinkan dengan transmisi 6-kecepatan yang disesuaikan dengan karakteristik ringan-off-jalannya.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Honda Bocorkan Interior...
Honda Bocorkan Interior Prototipe Prelude, Ini Isi Dalamannya
AHM Berangkatkan 2.572...
AHM Berangkatkan 2.572 Pemilik Motor Honda ke Kampung Halaman
Si Kotak Ajaib Honda...
Si Kotak Ajaib Honda StepWGN Segera Mengaspal di Indonesia, Harga di Bawah Rp700 Juta?
Honda Siaga Penuh Sambut...
Honda Siaga Penuh Sambut Mudik Lebaran 2025: Layanan Dealer 24 Jam di 106 Titik
Honda Luncurkan Modul...
Honda Luncurkan Modul Sel Bahan Bakar Generasi Terbaru
Honda Siap Luncurkan...
Honda Siap Luncurkan Dua Mobil Listrik di Indonesia pada 2026
Honda CB-F Masuk Dapur...
Honda CB-F Masuk Dapur Produksi, Ini Detail Motornya
Honda CB1000 Hornet...
Honda CB1000 Hornet Siap Diluncurkan Tahun Ini
Penjualan Global Motor...
Penjualan Global Motor Suzuki Tahun 2024 Terbaik dalam 15 Tahun
Rekomendasi
Pemuda Gunung Putri...
Pemuda Gunung Putri Bogor Terseret Ombak Pantai Goa Langir Sawarna
Arus Balik Lebaran di...
Arus Balik Lebaran di Lingkar Barat Nagreg Macet Mengular hingga 5 Kilometer
Bocah 8 Tahun Terseret...
Bocah 8 Tahun Terseret Ombak Pantai Tiram Padang Pariaman
Kemlu Respons Penerapan...
Kemlu Respons Penerapan Tarif Resiprokal AS pada Indonesia Sebesar 32%
20 Negara Penyumbang...
20 Negara Penyumbang Terbesar Defisit Perdagangan AS Tahun 2024, Indonesia Urutan Berapa?
Garda Satu Apresiasi...
Garda Satu Apresiasi Kebijakan Dedi Mulyadi Hapus Tunggakan Pajak Kendaraan
Berita Terkini
Tarif Impor Trump Jadi...
Tarif Impor Trump Jadi Mimpi Buruk Industri Otomotif China
5 jam yang lalu
Harga Mobil dan Motor...
Harga Mobil dan Motor Bakal Gila-gilaan Akibat Tarif Baru Donald Trump
6 jam yang lalu
CEO XPENG: Mobil Terbang...
CEO XPENG: Mobil Terbang Akan Lebih Banyak Dibeli Dibandingkan Kendaraan Listrik
8 jam yang lalu
Honda Bocorkan Interior...
Honda Bocorkan Interior Prototipe Prelude, Ini Isi Dalamannya
10 jam yang lalu
Audi Kenalkan Supercar...
Audi Kenalkan Supercar Bermesi Diesel, Segini Tenaganya
13 jam yang lalu
AS Umumkan Tarif Baru...
AS Umumkan Tarif Baru Mobil Buatan Luar Negeri Termasuk Indonesia
15 jam yang lalu
Infografis
Pengendara Motor 250...
Pengendara Motor 250 hingga 500 cc Wajib Miliki SIM C1
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved