Takut Cedera, Gareth Bale Ogah Naik Lamborghini

Sabtu, 28 November 2015 - 16:16 WIB
Takut Cedera, Gareth...
Takut Cedera, Gareth Bale Ogah Naik Lamborghini
A A A
MADRID - Menyewa mobil-mobil mewah untuk bepergian sehari-hari merupakan hal biasa bagi para bintang film di Amerika. Ternyata hal ini juga dilakukan bintang sepak bola yang saat ini memperkuat Real Madrid, Gareth Bale.

Bintang sepakbola berkebangsaan Wales tersebut merupakan salah satu pengagum Lamborghini supercar. Tercatat, dia salah satu member dari dealer ekslusif penyewaan mobil mewah tersebut.

Dilansir dari Autoevolution, Sabtu (28/11/2015), ternyata Bale telah berhenti sebagai member di dealer tersebut. Bintang sepak bola 26 tahun ini menganggap kursi pada supercar tersebut telah membuat paha belakangnya terasa sakit.

Hal ini memang terlihat sepele, tetapi menyakiti salah satu dari tiga tendon yang terikat oleh tiga otot tinggi posterior jelas dapat merusak karier bagi seorang pemain sepak bola.

Sementara itu pihak dealer memberikan tanggapan, bahwa dalam pengujian dua tahun lalu, Lamborghini Aventador tampaknya cukup menawarkan kenyamanan. Ruang Kabin memberikan ruang cukup nyaman bagi pengemudi dan penumpang.

Kursi memiliki kehadiran visual yang kuat dan sangat baik saat dibawa melintasi trek. Sejauh ini rasanya tidak ada penumpang yang mengalami keluhan seperti yang dikatakn Bale sepanjang perjalanan bersama Lamborghini.

Adapun huracan baru, yang hadir dengan beberapa perangkat tambahan baru dibandingkan dengan generasi sebelumnya membuat posisis kursi mobil sangat handleable.
(izz)
Berita Terkait
Gandeng Daihatsu, Inilah...
Gandeng Daihatsu, Inilah Fasilitas di Resta Pendopo KM 456 Tol Semarang-Solo
Lanjutkan S2, Lima Anggota...
Lanjutkan S2, Lima Anggota BTS masuk Hanyang Cyber University
Gunakan Satu Kartu E-Toll...
Gunakan Satu Kartu E-Toll untuk Dua Mobil, Pengemudi Kaget Didenda Rp800 Ribu!
5 Cara Cek Rest Area...
5 Cara Cek Rest Area Terdekat Lewat HP Saat Mudik Lebaran 2025, Mudah Banget!
9 Rest Area Terindah...
9 Rest Area Terindah di Indonesia, Referensi Tempat Istirahat Nyaman saat Mudik
5 Rekomendasi Rest Area...
5 Rekomendasi Rest Area Terbaik di Jawa Tengah untuk Melepas Lelah
Berita Terkini
Harley Davidson Cari...
Harley Davidson Cari CEO Baru untuk Hadapi Tarif Impor Baru AS
1 jam yang lalu
Pengamat: Korban Terparah...
Pengamat: Korban Terparah dari Tarif Trump adalah Produsen Mobil AS
3 jam yang lalu
Stellantis Yakin Tarif...
Stellantis Yakin Tarif Impor AS Berimbas ke Alfa Romeo dan Maserati
5 jam yang lalu
Ducati Panigale V4 Lamborghini...
Ducati Panigale V4 Lamborghini Diperkenalkan, Diproduksi hanya 630 Unit
8 jam yang lalu
China, Jepang, dan Korsel...
China, Jepang, dan Korsel Bersatu Melawan Tarif Impor Kendaraan AS
16 jam yang lalu
200+ Mobil Listrik dan...
200+ Mobil Listrik dan Hybrid MG Ludes Terbakar di Filipina, Mitos Baterai EV Meledak Terbantahkan?
18 jam yang lalu
Infografis
Trump Ogah Terlibat...
Trump Ogah Terlibat Rekonstruksi Ukraina setelah Perang Berakhir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved