Honda Freed 1.0-Liter Turbo Belum Pas untuk Indonesia

Kamis, 26 Mei 2016 - 23:32 WIB
Honda Freed 1.0-Liter...
Honda Freed 1.0-Liter Turbo Belum Pas untuk Indonesia
A A A
SENTUL - Di negara asalnya santer dikabarkan kalau Honda tengah menyiapkan generasi terbaru Freed yang rencanannya akan diluncurkan akhir 2016 di Jepang. Bahkan media beberapa Jepang mengatakan, Freed baru ini akan menggunakan mesin 1.0-liter VTEC Turbo, selain mesin kapasitas 1.5-liter VTEC.

Bila benar Freed mobil enam-penumpang ini akan lebih agresif dan tetap hemat konsumsi BBM. Mesin 1.0-liter Turbo merupakan turunan dari mesin 1.5-liter, dengan tenaga yang dihasilkan setara mesin di atasnya yang disertai minim getaran.

Terkait kabar ini, Tomoki Uchida selaku Presiden Direktur PT Honda Prospect Motor (HPM) tak mau banyak menanggapi. Di sela-sela test drive all-new Honda Civic Turbo di sirkuit Sentul belum lama ini (24/5) mengatakan secara tegas bahwa Honda Freed 1.0-liter Turbo tidak cocok untuk pasar automotif Indonesia.

“Freed menawarkan desain stylish namun tetap fungsional layaknya MPV biasa pada umum. Saya rasa tidak cocok dengan mesin 1.0-liter di Indonesia,” kata Tomoki.

Uchida mengakui, kehadiran Freed 1.0-liter VTEC Turbo menjadi hal baru bagi konsumen Honda Freed. Namun, hadirnya Freed mesin turbocharged yang lebih kecil mungkin cocok untuk Jepang, tapi belum tentu di Indonesia jika memang benar Freed 1.0-liter VTEC Turbo benar-benar tersedia.
(dol)
Berita Terkait
HPM Hadirkan Dreams...
HPM Hadirkan Dreams Café powered by Honda
Ada Model Baru, Penjualan...
Ada Model Baru, Penjualan New HondaCR-V Melesat di Februari 2021
Honda Jepang Resmi Pamerkan...
Honda Jepang Resmi Pamerkan Tampang All New Vezel
Honda dan Rakuten Kenalkan...
Honda dan Rakuten Kenalkan Robot Kurir
Daftar Mobil Honda dan...
Daftar Mobil Honda dan Pembalap Tim HRI Musim 2021
Honda City Hatchback...
Honda City Hatchback RS Dijual Rp289-Rp299 Juta di Indonesia
Berita Terkini
Jaguar Land Rover Umumkan...
Jaguar Land Rover Umumkan Berhenti Jualan Mobil di AS
56 menit yang lalu
X440 Bukti Harley Davidson...
X440 Bukti Harley Davidson Murah Jika Diproduksi di Luar AS
3 jam yang lalu
Zenvo Luncurkan Mesin...
Zenvo Luncurkan Mesin V12 Terkuat di Dunia, Segini Tenaganya
5 jam yang lalu
Gara-gara Tarif Impor...
Gara-gara Tarif Impor AS, Harley Davidson Bisa seperti Suzuki
13 jam yang lalu
Begini Cara Malaysia...
Begini Cara Malaysia Selamatkan Industri Otomotif dari Tarif Impor AS
15 jam yang lalu
Genesis X Gran Convertible...
Genesis X Gran Convertible Series Diperkenalkan, Inilah Kemewahan Sedan Buatan Korsel
18 jam yang lalu
Infografis
Jerman akan Gelar Latihan...
Jerman akan Gelar Latihan Militer untuk Hadapi Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved