Suzuki GW250 Produk Lama dan Baru Bermasalah

Selasa, 29 November 2016 - 14:46 WIB
Suzuki GW250 Produk...
Suzuki GW250 Produk Lama dan Baru Bermasalah
A A A
TOKYO - Suzuki mengeluarkan perintah recall atau tarik kembali untuk model Suzuki GW250, alias Inazuma karena ada permasalahan pada bagian kelistrikan pada varian tersebut. Terdeteksi Suzuki Inazuma tahun 2013, 2015, dan 2017 dipastikan sebagian besar bermasalah, total 1890 unit berpotensi untuk di-recall.

Seperti dilansir dari Asphaltandrubber, sebuah edaran resmi Suzuki memberitahukan, bahwa Inazuma pada sistem kelistrikan lampu-lampunya bermasalah. Ini termasuk lampu depan, belakang, sein dan lain-lain.

Sistem kelistrikan mudah terkena air, baik saat dicuci, hujan atau kondisi apapun yang berhubungan dengan air, air mudah menyusup ke wiring harness Suzuki Inazuma, dan terus mengalir sampai sepanjang kabel dan membuat korosi di sekitar switch lampu-lampu. Jika terus dibiarkan, bisa menyebabkan korsleting, membuat sekring meleleh dan mematikan semua fungsi lampu di motor.

Untuk memperbaiki masalah ini, Suzuki memberitahu pemilik GW250 yang terkena dampak, untuk ke dealer Suzuki untuk diperbaiki secara grat. Penarikan kembali ini diharapkan mulai November 23, 2016. dan pelanggan bisa menghubungi layanan Suzuki di 1-714-572-1490.
(wbs)
Berita Terkait
Suzuki Tercatat Telah...
Suzuki Tercatat Telah Membuat Setengah Juta ATV di AS
Intip Spesifikasi Suzuki...
Intip Spesifikasi Suzuki Burgman 125 Street EX, Dijual Rp30 Jutaan di Malaysia
Penyebab Knalpot Motor...
Penyebab Knalpot Motor Nembak dan Solusi untuk Menanganinya
Suzuki Luncurkan V-Strom...
Suzuki Luncurkan V-Strom 800RE, Ini Detail Bodynya
Suzuki Saluto Siap Beredar?...
Suzuki Saluto Siap Beredar? Inilah Spek Skutik Retro Bermesin Bandel
Suzuki Siap Hadirkan...
Suzuki Siap Hadirkan Edisi Hayabusa 25 Tahun
Berita Terkini
Jangan Kedip! Promo...
Jangan Kedip! Promo Vespa April 2025: Diskon hingga Aksesori Gratis
13 jam yang lalu
Arus Balik Lebaran 2025:...
Arus Balik Lebaran 2025: 70 Persen Pemudik Berpacu dengan Waktu, Jabodetabek Kembali Berdenyut!
15 jam yang lalu
Geger Bos Besar Honda...
Geger Bos Besar Honda Shinji Aoyama Tiba-tiba Mundur, Ada Apa?
16 jam yang lalu
Murah dan Kuat Taktik...
Murah dan Kuat Taktik Suzuki yang Kini Dipakai Harley Davidson
17 jam yang lalu
Produsen Suku Cadang...
Produsen Suku Cadang Mobil Taiwan Berniat Angkat Kaki dari AS
19 jam yang lalu
Audi Ancam Keluar dari...
Audi Ancam Keluar dari AS Jika Kebijakan Tarif Impor Tidak Dihentikan
20 jam yang lalu
Infografis
Puluhan Rudal dan Ratusan...
Puluhan Rudal dan Ratusan Drone Rusia Bombardir Ibu Kota Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved