Toyota Munculkan Gambar Penggoda Konsep C-HR

Senin, 15 September 2014 - 22:59 WIB
Toyota Munculkan Gambar...
Toyota Munculkan Gambar Penggoda Konsep C-HR
A A A
TOKYO - Toyota Motor Corporation, telah mempublish sebuah teaser siluet preview sebuah mobil baru yang disebut C-HR.

Mobil konsep Toyota C-HR dijadwalkan akan menyambut publik pertama kalinya di Paris Motor Show di bulan depan.

Seperti dilansir Leftlannews, Senin (15/9/2014), Toyota menjelaskan, konsep itu dirancang yang akan berdiri dalam segmen small crossover diposisikan di bawah RAV4.

Meskipun gambar teaser menyembunyikan tampilan keseluruhan C-HR, itu mengisyaratkan bahwa konsep akan menampilkan lampu besar di kedua ujung mobil, siluet sporty dengan A-pillar dan C-pillar yang gagah.

Toyota masih merasahasiakan rincian teknis sampai debut resminya C-HR di gelar. Namun telah mengisyaratkan konsepnya akan didukung oleh bahan bakar hybrid drivetrain yang terdiri dari mesin bensin empat silinder dan compact electric motor.

Selain itu, rumor juga menunjukkan drivetrain bisa menjadi salah satu evolusi kekuatan gen Prius berikutnya.
(dol)
Berita Terkait
Perbedaan Avanza dan...
Perbedaan Avanza dan Calya, Yuk Simak Penjelasan Berikut Ini!
Suku Cadang Toyota Avanza...
Suku Cadang Toyota Avanza Ternyata Bisa Dipakai di Mitsubishi Xpander
Sejarah Toyota dan Makna...
Sejarah Toyota dan Makna Logo Ovalnya yang Khas
Kejar Target, Toyota...
Kejar Target, Toyota Siap Produksi 750 Ribu Mobil pada Februari 2023
Toyota Hilux Bertampang...
Toyota Hilux Bertampang Jadul Muncul di TAS 2023
Semikonduktor Menipis,...
Semikonduktor Menipis, 2 Pabrik Toyota di Jepang Berhenti Produksi Bulan Depan
Berita Terkini
AS Umumkan Tarif Baru...
AS Umumkan Tarif Baru Mobil Buatan Luar Negeri Termasuk Indonesia
1 jam yang lalu
Aksi Anti Tesla Meluas,...
Aksi Anti Tesla Meluas, Keamanan Pemilik dan Karyawan Semakin Terancam
4 jam yang lalu
BMW F 450 GS Concept...
BMW F 450 GS Concept Mulai Dibedah sebelum Dijual Bebas
5 jam yang lalu
Porsche Luncurkan Proyek...
Porsche Luncurkan Proyek Percontohan Daur Ulang Baterai Tegangan Tinggi
7 jam yang lalu
Seragam Baru Teknisi...
Seragam Baru Teknisi Suzuki: Bukan Sekadar Ganti Baju, Tapi Revolusi Layanan Purna Jual!
1 hari yang lalu
Elon Musk Minta Dalang...
Elon Musk Minta Dalang Pengrusakan Dealer Tesla Ditangkap, Sebut Aksi Protes Sebagai Terorisme Domestik Skala Luas!
1 hari yang lalu
Infografis
Luar Biasa! Ini Manfaat...
Luar Biasa! Ini Manfaat Vitamin C untuk Kesehatan Tubuh
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved