Lonjakan Drastis Pemudik Kendaraan Listrik: PLN Siaga Penuh dengan 1.000 SPKLU di Jalur Trans Jawa-Sumatra!

Senin, 10 Maret 2025 - 13:28 WIB

Teknologi Digital untuk Memudahkan Pemudik

PLN juga memanfaatkan teknologi digital untuk memudahkan pemudik EV. Aplikasi PLN Mobile dilengkapi dengan fitur Electric Vehicle Digital Services (EVDS) yang membantu pengguna menemukan lokasi SPKLU terdekat. Fitur Trip Planner juga tersedia untuk membantu pengguna merencanakan rute perjalanan dan menentukan titik pengisian daya yang optimal.



"Dengan PLN Mobile, pemudik EV dapat merencanakan perjalanan mereka dengan lebih baik, tanpa rasa khawatir," pungkas Edi.

Dengan kesiapan infrastruktur dan layanan yang prima, PLN menunjukkan komitmennya dalam mendukung ekosistem EV di Indonesia. Langkah ini tidak hanya memastikan kelancaran mudik, tetapi juga mendorong adopsi kendaraan listrik yang lebih luasdimasadepan.
(dan)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More