Bawa Alvez ke Tangerang, Wuling Tebar Promo Menarik

Selasa, 21 Maret 2023 - 14:41 WIB
loading...
A A A
Bawa Alvez ke Tangerang, Wuling Tebar Promo Menarik


Mengenai fitur keselamatan, Alvez tersedia dengan ragam inovasi. Teknologi Advanced Driver Assistance System (ADAS) disematkan pada SUV ini sehingga berkendara semakin aman. Selain itu, Alvez juga dilengkapi dengan fitur keselamatan yang lengkap, mulai dari Rear Parking Camera, Electronic Stability Control, hingga SRS Airbag di bagian depan memberikan ketenangan di setiap perjalanan.

Wuling turut menyediakan ragam penawaran khusus, mulai dari uang muka ringan, cicilan terjangkau, hingga gratis biaya servis berkala sampai dengan 4 tahun atau 50.000 kilometer. Para pengunjung yang melakukan transaksi pembelian Alvez berhak mendapatkan voucher belanja sebesar Rp2 juta.

Lebih lanjut Wuling juga meramaikan pengenalan Wuling Alvez di Tangerang dengan banyak promo. Pengunjung yang datang ke Summarecon Mal Serpong dan membeli Wuling Air ev berkesempatan memperoleh voucher body kit senilai Rp2 juta.Selain itu ada juga program "Almaz Trade-In Program" yang ditujukan bagi pemilik seri Almaz yang ingin tukar tambah unitnya menjadi Almaz Hybrid.

Untuk menikmati program ini, konsumen hanya perlu melampirkan STNK Almaz dan berhak mendapatkan additional trade in promo sebesar Rp5 juta. Tentunya, syarat dan ketentuan berlaku untuk promo ini.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Toyota Siapkan Penantang...
Toyota Siapkan Penantang Wuling Air ev, Pas Buat Antar Anak Sekolah dan Pasar
Wuling Berjaya di IIMS...
Wuling Berjaya di IIMS 2025: SPK Meledak, Mobil Listrik Laris Manis!
IIMS 2025: Pilihan Mobil...
IIMS 2025: Pilihan Mobil Harga Rp100 Jutaan untuk Konsumen Indonesia
Ini Rekomendasi Mobil...
Ini Rekomendasi Mobil yang Cocok untuk Wanita yang Ada di IIMS 2025
VinFast VF 3 SUV Mini...
VinFast VF 3 SUV Mini Penantang Wuling Air EV di IIMS 2025
Barisan Mobil Keren...
Barisan Mobil Keren yang Cuma Jadi Pajangan di IIMS 2025
Setrum Mobil Listrik...
Setrum Mobil Listrik Makin Aman dan Mudah: Wuling Gandeng PLN untuk Kenyamanan Pengguna
Wuling Light of ASEAN...
Wuling Light of ASEAN Hadir di IIMS 2025, Mobil Canggih Tanpa Gravitasi
Wuling Kena Salip! BYD...
Wuling Kena Salip! BYD M6 Rebut Tahta Mobil Listrik Terlaris 2024!
Rekomendasi
Keanu Reeves Dipastikan...
Keanu Reeves Dipastikan Bakal Bintangi Film John Wick 5
Berapa Kuota Negara...
Berapa Kuota Negara Per Benua yang Lolos Tampil di Piala Dunia 2026?
Erik Ten Hag Pelatih...
Erik Ten Hag Pelatih Baru Timnas Irak, Awas April Mop!
BRI Bagikan Tips Terhindar...
BRI Bagikan Tips Terhindar dari Penipuan dan Kejahatan Siber yang Marak saat Lebaran
Chandra Asri dan Glencore...
Chandra Asri dan Glencore Resmi Kuasai Kilang Shell Singapura Senilai Rp4,2 Triliun
Pangeran Harry Memutuskan...
Pangeran Harry Memutuskan Hubungan dengan Putri Eugenie, Merasa Dikhianati
Berita Terkini
Seragam Baru Teknisi...
Seragam Baru Teknisi Suzuki: Bukan Sekadar Ganti Baju, Tapi Revolusi Layanan Purna Jual!
15 jam yang lalu
Elon Musk Minta Dalang...
Elon Musk Minta Dalang Pengrusakan Dealer Tesla Ditangkap, Sebut Aksi Protes Sebagai Terorisme Domestik Skala Luas!
19 jam yang lalu
Protes Anti-Elon Musk...
Protes Anti-Elon Musk Mengguncang Dealer Tesla di Seluruh Dunia!
20 jam yang lalu
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
1 hari yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
1 hari yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
1 hari yang lalu
Infografis
Rupiah Jeblok ke Level...
Rupiah Jeblok ke Level Terendah Sejak Krisis 1998
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved