Daftar Kendaraan Militer Paling Canggih di Dunia, Ada yang Tanpa Awak
loading...
A
A
A
10. Iveco LMV
Iveco Light Multirole Vehicle atau dikenal dengan Humvee versi Eropa merupakan upgrade dari British Panther. Kendaraan tempur ini dilengkapi senapan mesin berat hingga peluncur granat otomatis 40 mm. Iveco LMV memiliki mesin turbocharger dan knalpot yang meminimalkan radiasi termal, sehingga tidak menjadi sasaran rudal pencari panas.
11. LGS Fennek
LGS Fennek alias Leichter Gepanzerter Spähwagen adalah kendaraan pengintai lapis baja ringan. Dikembangkan oleh Krauss-Maffei Wegmann dari Jerman dan perusahaan Sistem Kendaraan Pertahanan Belanda. Fenneck dilengkapi sistem observasi teleskopik yang dipasang di tiang, kamera resolusi tinggi, dan pencari jarak laser untuk secara akurat menerangi target serangan udara yang berjarak ratusan kilometer, menjadikannya ideal untuk misi pengintaian.
12. Nurol Makina NMS 4×4
Kendaraan 4×4 buatan Turki ini ditenagai mesin 300 tenaga kuda, sehingga memungkinkan melaju di medan berbahaya dengan kecepatan maksimal 140 km/jam. Kendaraan ini juga anti ranjau dan granat.
13. MPV-1 APC