Tanam AI dan Teknologi Yamaha, Mitsubishi D:X Concept Meluncur di JMS 2023

Rabu, 25 Oktober 2023 - 18:31 WIB
loading...
Tanam AI dan Teknologi...
Mitsubishi D:X Concept Meluncur di JMS 2023. FOTO/ DOK SINDOnews
A A A
TOKYO - Mitsubishi D:X Concept diluncurkan di Japan Mobility Show 2023, memberikan gambaran awal tentang generasi baru Delica.



Konsep terbaru ini dilengkapi monitor besar yang dipasang di bawah kaca depan dan di depan penumpang, berfungsi baik sebagai pusat infotainment, atau menampilkan pemandangan penuh dari medan di depan.

Selain itu, kecerdasan buatan (AI) yang terintegrasi ke dalam sistem infotainment memberikan informasi kepada pengemudi tentang navigasi dan kondisi cuaca.
Tanam AI dan Teknologi Yamaha, Mitsubishi D:X Concept Meluncur di JMS 2023

Sistem suaranya dikembangkan bekerja sama dengan Yamaha untuk menghadirkan "suara tiga dimensi" dan mencakup banyak speaker di seluruh kabin, serta beberapa ditempatkan di sandaran kepala.

Detail lainnya antara lain jok depan yang bisa diputar menghadap ke belakang, sama seperti Delica generasi sebelumnya.

Meski Mitsubishi tidak membeberkan banyak detail soal tenaga D:X Concept, namun diperkirakan akan ditenagai mesin hybrid plug-in dengan S-AWC (Super All Wheel Control).
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Grafis Warna Berubah,...
Grafis Warna Berubah, Mitsubishi Triton Ralliart 2025 Diperkenalkan
Mitsubishi Grandis Facelift...
Mitsubishi Grandis Facelift Siap Meluncur dengan Mesin Baru
TKDN Mitsubishi XForce...
TKDN Mitsubishi XForce Mencapai 80 Persen, Menteri UMKM: Perlu Ditiru Merek Lain
Rasakan Manuver dan...
Rasakan Manuver dan Fitur Mitsubishi New Pajero Sport Dakar Ultimate di IIMS 2025
Tanpa Mobil Baru, Mitsubishi...
Tanpa Mobil Baru, Mitsubishi Siapkan Kejutan di IIMS 2025
Mitsubishi Ragu Bergabung...
Mitsubishi Ragu Bergabung atau Tidak dengan Honda dan Nissan
Mitsubishi Hentikan...
Mitsubishi Hentikan Produksi 3 Model SUV Mulai Maret 2025
Menjajal Fitur Adaptive...
Menjajal Fitur Adaptive Cruise Control dan ADAS Mitsubishi Xforce
Renault Pertimbangkan...
Renault Pertimbangkan Gabung dengan Honda Bersama Nissan
Rekomendasi
Titiek Puspa Jalani...
Titiek Puspa Jalani Lebaran di ICU, Masih Pemulihan usai Operasi Pecah Pembuluh Darah
Bus Mogok, Puluhan Jemaah...
Bus Mogok, Puluhan Jemaah Umrah asal Subang Terdampar di GT Cikatama
Rekomendasi 4 Film Bertema...
Rekomendasi 4 Film Bertema Keluarga yang Bikin Lebaran Lebih Hangat dan Bermakna
Lebaran Hari Pertama,...
Lebaran Hari Pertama, Tol Jakarta-Cikampek dan MBZ Macet Parah
Pramono Longgarkan Syarat...
Pramono Longgarkan Syarat Jadi Pasukan Oranye: Minimal Lulus SD, Pertimbangkan Hapus Batas Usia
Profil Lennox Lewis:...
Profil Lennox Lewis: Mantan Juara Kelas Berat Tak Terbantahkan yang Takut Hadapi Holyfield
Berita Terkini
Skywell Hadirkan Mobil...
Skywell Hadirkan Mobil Listrik China Pertama di Inggris
1 jam yang lalu
Isuzu Siapkan Truk Klasik...
Isuzu Siapkan Truk Klasik Keren yang Belum Pernah Anda Lihat
2 jam yang lalu
China Siap Aliri Energi...
China Siap Aliri Energi dari Luar Angkasa ke Mobil Listrik
5 jam yang lalu
Hyundai Siap Memperkenalkan...
Hyundai Siap Memperkenalkan Sistem Infotainment Terbaru Pleos
7 jam yang lalu
Sejarah Vespa Sprint...
Sejarah Vespa Sprint Skuter Italia Paling Diburu di Indonesia
9 jam yang lalu
Bakal Jadi Lawan Ducati...
Bakal Jadi Lawan Ducati Diavel, Zontes 703V Diperkenalkan
10 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Contraflow Arus...
Jadwal Contraflow Arus Mudik dan Balik Lebaran di Tol Jakarta-Cikampek
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved