3 Jenis Baterai Motor Listrik yang Terkenal Awet

Minggu, 29 Oktober 2023 - 17:05 WIB
loading...
3 Jenis Baterai Motor Listrik yang Terkenal Awet
3 Jenis Baterai Motor Listrik . FOTO/ Rideapart
A A A
LONDON - Motor listrik merupakan teknologi baru bagi masyarakat Indonesia dan banyak yang belum mengetahui apa yang tertanam di dalamnya. Kendaraan ramah lingkungan ini menggunakan baterai sebagai sumber daya utamanya.



Namun, produsen motor listrik yang ada saat ini di Indonesia menggunakan jenis baterai yang berbeda-beda. Tujuannya adalah untuk memangkas harga jual motor tersebut agar semakin terjangkau.

Jenis baterai motor listrik cukup beragam, seperti yang dijelaskan di bawah ini mengenai ketahanan dan berapa lama bisa digunakan.

1. Lithium Ion

Ini merupakan jenis baterai yang sangat umum ditemukan di pasaran dan cara pemasangannya juga sangat mudah.

Memiliki kapasitas yang lebih besar, baterai lithium ion tidak memiliki bobot yang berat sehingga tetap membuat motor listrik dapat mengeluarkan tenaga besar. Baterai jenis ini juga dapat bertahan lama hanya dalam sekali pengecasan.

Baterai lithium ion menjadi varian yang paling mahal, tapi sangat cocok untuk digunakan untuk jarak jauh, membawa beban berat, dan umurnya yang cukup panjang. Ini juga yang membuat harga motor listrik cukup tinggi.

2. Lead Acid

Jenis baterai ini merupakan yang termurah di antara baterai lainnya karena memiliki bentuk yang lebih kecil mirip dengan aki motor. Tapi, bobotnya cukup berat sehingga dapat membebani daya tarik motor.
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2905 seconds (0.1#10.140)