Masahiro Inoue Ditunjuk untuk Benahi Permasalahan di Daihatsu

Selasa, 13 Februari 2024 - 22:58 WIB
loading...
Masahiro Inoue Ditunjuk...
CEO Toyota Amerika Latin Masahiro Inoue. FOTO/ THE JAPAN TIMES
A A A
TOKYO - CEO Toyota Amerika Latin, Masahiro Inoue ditunjuk sebagai presiden baru Daihatsu Motor untuk memulihkan kepemimpinan di perusahaan setelah terlibat dalam skandal sertifikasi kendaraan.



Inoue telah dipilih untuk menggantikan peran yang akan ditinggalkan oleh Soichiro Okudaira efektif 1 Maret.

Selain itu, menurut CEO Toyota Koji Sato dalam pernyataannya menjelaskan bahwa pimpinan puncak Daihatsu juga akan diganti dan operasional di luar negeri akan ditempatkan di bawah pengawasan Toyota.

“Agar Daihatsu terlahir kembali sebagai perusahaan sebagaimana mestinya, inilah yang kami yakini perlu dilakukan,” kata Sato kepada wartawan seperti dilansir dari The Japan Times, Selasa (13/2/2024).

Produksi 10 model yang terkena dampak pada siang hari akan dilanjutkan pada 26 Februari, menurut Okudaira Jumat lalu.

Sementara itu, Commercial Japan Partnership Technologies (CJPT) telah mengonfirmasi penarikan Daihatsu dari perusahaan patungan yang juga diikuti oleh Toyota dan Suzuki.

10 persen saham Daihatsu di CJPT akan diserahkan kepada Toyota, di mana langkah serupa juga akan diterapkan di perusahaan baru Commercial Japan Partnership Technologies Asia Co. Ltd yang didirikan di Thailand tahun lalu.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
Skywell Hadirkan Mobil...
Skywell Hadirkan Mobil Listrik China Pertama di Inggris
Bakal Jadi Lawan Ducati...
Bakal Jadi Lawan Ducati Diavel, Zontes 703V Diperkenalkan
BMW R 80 G/S versi 2025...
BMW R 80 G/S versi 2025 Diluncurkan, Segini Tenaganya
Triumph TF 250-E dan...
Triumph TF 250-E dan TF 450-E Diluncurkan, Ini Detail Speknya
5 Pemain Sepakbola dengan...
5 Pemain Sepakbola dengan Mobil Termahal di Tahun 2025
Elon Musk Izinkan Tesla...
Elon Musk Izinkan Tesla Dijual di Arab Saudi
Ducati XDiavel V4 Terbary...
Ducati XDiavel V4 Terbary Siap Diproduksi di Borgo Panigale
Aston Martin Luncurkan...
Aston Martin Luncurkan Vanquish Volante 2025, Desain Ikonik Dipertahankan
Rekomendasi
Budi Arie Sowan ke Jokowi,...
Budi Arie Sowan ke Jokowi, Dapat Pesan soal Koperasi Desa Merah Putih
Lebaran di Arab Saudi,...
Lebaran di Arab Saudi, Pemain Timnas Indonesia U-17 Minta Doa Agar Tembus Piala Dunia U-17 2025
Jepang Prediksi Gempa...
Jepang Prediksi Gempa Bumi Besar yang bisa Tewaskan 300.000 Orang
4 Film Komedi Seru untuk...
4 Film Komedi Seru untuk Menemani Momen Libur Lebaran Bersama Keluarga
Pemuda Desa Tial dan...
Pemuda Desa Tial dan Desa Tulehu Maluku Bentrok, 1 Orang Tewas
Kisah Kapten Dwi, Nakhoda...
Kisah Kapten Dwi, Nakhoda Kapal 25 Tahun Berlebaran di Laut Akhirnya Salat Id Bareng Keluarga di Darat
Berita Terkini
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
10 jam yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
12 jam yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
12 jam yang lalu
Jakarta Ditinggal Jutaan...
Jakarta Ditinggal Jutaan Kendaraan: Arus Mudik Lebaran 2025 Pecahkan Rekor!
12 jam yang lalu
Prediksi Puncak Arus...
Prediksi Puncak Arus Balik Lebaran 2025: Catat Tanggalnya!
13 jam yang lalu
Mobil Listrik Punya...
Mobil Listrik Punya Layar Canggih, ADAS, dan Kursi Pijat yang Bikin Pemudik Lupa Capek
14 jam yang lalu
Infografis
Iran Gelar Parade Angkatan...
Iran Gelar Parade Angkatan Laut 3.000 Kapal untuk Bela Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved