Diluncurkan 2022, Ini Bocoran Toyota Highlander Hybrid Bronze Edition

Jum'at, 28 Mei 2021 - 13:02 WIB
loading...
Diluncurkan 2022, Ini...
Foto/Automobilemag
A A A
JAKARTA - Toyota memperkenalkan Highlander Hybrid Bronze Edition 2022 yang menampilkan eksterior dan interior Bronze yang menarik. Edisi ini mengubah beberapa tampilan SUV keluarga sebelumnya.

Edisi Bronze eksklusif untuk Highlander Hybrid berbahan bakar bensin ini dicat dengan warna esklusif Wind Chill Pearl. Cat Wind Chill Pearl merupakan produk baru untuk Toyota Highlander generasi keempat. Fitur paling berbeda dari Highlander Hybrid Bronze Edition adalah roda 18 inci berwarna perunggu.



Dilansir Automobilemag, interior Highlander Hybrid Bronze Edition benar-benar bernuansa perunggu. Pelat ambang pintu perunggu terkesan mewah, sarung jok yang terbuat dari kulit imitasi terinspirasi dari furniture abad pertengahan.

Diluncurkan 2022, Ini Bocoran Toyota Highlander Hybrid Bronze Edition


Tak sampai di sini, Toyota menambahkan aksen berwarna bronze pada panel pintu dan dasbor juga seluruh kabin Bronze Edition.

Selain daftar perlengkapan standar XLE, Bronze Edition dilengkapi dengan kaca spion digital, wiper sensor hujan, stopkontak 1.500 watt, pencahayaan ambient di dasbor, dan banyak lagi.

Seperti Hibrida Highlander lainnya, Bronze Edition juga mengandalkan mesin empat silinder 2.5 liter dan dua motor listrik (tiga untuk model all-wheel-drive). Kombinasi ini bisa menghasilkan puncak torsi hingga 243 hp.

Diluncurkan 2022, Ini Bocoran Toyota Highlander Hybrid Bronze Edition


Meskipun Toyota tidak membagikan angka daya untuk 2022 Highlander Hybrid, kami yakin model tersebut akan mempertahankan output yang sama seperti Highlander Hybrid saat ini.



Saat ini Toyota belum mengumumkan harga awal untuk Highlander Hybrid Bronze Edition. Diperkirakan harganya dikisaran US$42.710 dan US$46.665.
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
Mobil yang Bisa Dikendarai...
Mobil yang Bisa Dikendarai Terbalik dan Menempel di Dinding Diperkenalkan
Daftar Biaya Pajak Toyota...
Daftar Biaya Pajak Toyota Camry Berdasarkan Tahun Pembuatan
China Serang Pasar Pikap...
China Serang Pasar Pikap Australia dengan 2 Model Baru
Ducati Panigale V4 Lamborghini...
Ducati Panigale V4 Lamborghini Diperkenalkan, Diproduksi hanya 630 Unit
Produsen Suku Cadang...
Produsen Suku Cadang Mobil Taiwan Berniat Angkat Kaki dari AS
Toyota GR Corolla untuk...
Toyota GR Corolla untuk Pasar AS Disiapkan, Ini Bocorannya
Begini Cara Malaysia...
Begini Cara Malaysia Selamatkan Industri Otomotif dari Tarif Impor AS
Rekomendasi
Terus Dorong Akses Crypto...
Terus Dorong Akses Crypto untuk Semua
Ranking BWF Usai Badminton...
Ranking BWF Usai Badminton Asia Championships 2025: Empat Ganda Putra Indonesia Kuasai 10 Besar
Pentingnya Biodiversity...
Pentingnya Biodiversity Credit untuk Pembangunan Berkelanjutan di Indonesia
Mantan Panglima Militer...
Mantan Panglima Militer Israel Ini Sebut PM Netanyahu Adalah Musuh Zionis
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Lam Marganda Silaban Perjuangkan Pembangunan Infrastruktur dan Pertanian di Humbang Hasundutan
Megawati Nonton Drama...
Megawati Nonton Drama Teater Sejarah Soekarno dan Imam Al Bukhari di Gedung Kesenian Jakarta
Berita Terkini
Pabrik Neta Dikepung...
Pabrik Neta Dikepung Karyawan Dealer Imbas Mobil Tak Dikirim
13 jam yang lalu
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
14 jam yang lalu
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
16 jam yang lalu
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Mitsubishi Hentikan Semua Ekspor Kendaraan ke Amerika
19 jam yang lalu
Mobil yang Bisa Dikendarai...
Mobil yang Bisa Dikendarai Terbalik dan Menempel di Dinding Diperkenalkan
20 jam yang lalu
Persaingan Teknologi...
Persaingan Teknologi Kaca Film di Era Industri Mobil Listrik
1 hari yang lalu
Infografis
Inggris Saat Ini Menghadapi...
Inggris Saat Ini Menghadapi Ancaman 800 Rudal Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved